Panglima Kodam (Pangdam) XVII Cenderawasih Mayjen TNI Yosua Pandit Sembiring meminta tim SAR yang terlibat dalam upaya pencarian Helikopter MI 17 milik TNI ...
Jayapura - Panglima Kodam XVII Cenderawasih Mayjen TNI Yosua Pandit Sembiring meminta tim SAR yang terlibat dalam upaya pencarian Helikopter MI 17 milik TNI Angkatan Darat tetap bersemangat pada hari kesepuluh pencarian.
Ia mengatakan bahwa medan yang sulit dan cuaca yang sering berubah selama ini menjadi kendala utama dalam upaya untuk menemukan helikopter milik Pusat Penerbangan Angkatan Darat yang hilang kontak pada 28 Juni 2019 setelah lepas landas dari Bandara Oksibil, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua. Komando Daerah Militer XVII Cenderawasih dan TNI Angkatan Udara, menurut dia, sudah mengerahkan lima alat utama sistem persenjataan dan pesawat CN 235 MPA yang dilengkapi kamera dengan jangkauan 360 derajat untuk mendukung pencarian helikopter MI 17.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pangdam XVII Cenderawasih Tegaskan Akan Cari Helikopter MI 17 Sampai DitemukanPencarian yang dilakukan pada Sabtu (6/7/2019) pagi melalui udara menggunakan pesawat CN235 MPA dan dua heli bell 412 milik TNI AD masih belum menemukan hasil.
Baca lebih lajut »
Pangdam Cenderawasih pimpin pencarian helikopter MI 17Pangdam XVII Cenderawasih Mayjen TNI Joshua Sembiring, Sabtu memimpin pencarian terhadap helikopter MI 17 yang hilang kontak dalam penerbangan ...
Baca lebih lajut »
Pangdam Minta Pencarian MI 17 Perhatikan Sumber AirProses pencarian Helikopter MI 17 masih dilakukan
Baca lebih lajut »
Pangdam Cenderawasih Pimpin Pencarian Heli TNI AD yang Hilang di PapuaPangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Yosua P Sembiring, selaku Pangkoops TNI wilayah Papua turun langsung dalam proses pencarian...
Baca lebih lajut »
Pencarian Helikopter MI 17 Dipusatkan di Airu dan LerehMenurut informasi, ada warga mendengar suara helikopter di Airu sekitarnya pada Jumat
Baca lebih lajut »
Cerita Tim Pencari Thoriq Rizky, Pendaki yang Diduga Tewas di Gunung PiramidTim SAR menemukan pendaki asal Bondowoso yang hilang di Gunung Piramid. Proses pencarian berlangsung sampai 12 hari.
Baca lebih lajut »