Sunara sudah berjualan selama tiga hari. Omzet yang ia dapatkan baru Rp 1,8 juta.
Langganan Sunara biasanya berasal dari perkantoran dan warga-warga di sekitar Lenteng Agung.“Langganan-langganan kemarian belum ada yang beli,” lanjut Sunara.Surjana juga mengaku bahwa omzet penjualan bendera berkurang di tengah pandemi Covid-19.
Ia menganggap pandemi Covid-19 membatalkan semua acara khas 17 Agustus sehingga berdampak ke penjualan bendera. “Omzetnya berkurang ya karena ga ada kesibukan hiburan, panggung hiburan akhirnya mengurangi penjualan bendera,” kata Surjana saat ditemui di Lenteng Agung, Jagakarsa, Jakarta, Jumat . Sekolah-sekolah juga tak membeli bendera Merah Putih tahun ini. Lomba-lomba pun tak digelar di sekolah.
“Sekolah kan tutup. Biasanya kan beli untuk pasang bendera di sekolah,” kata Surjana yang sudah berjualan bendera di depan KFC La Terrace Lenteng Agung sejak tanggal 30 Juli 2020.Surjana menyebutkan, kerumuman warga pun juga tak akan banyak terlihat di Ibu Kota.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Omzet UMKM Anjlok 75 Persen karena CoronaKadin DKI Jakarta menyebut pelaku usaha UMKM menjadi kelompok yang terpukul paling keras akibat pandemi virus corona.
Baca lebih lajut »
MTF: Kinerja Pembiayaan Bakal Membaik di Kuartal III |Republika OnlinePandemi Covid-19 telah berdampak terhadap pembiayaan baru yang turun signifikan.
Baca lebih lajut »
Jurus Penjual Batik Pasar Beringharjo Yogyakarta Lariskan Dagangan Saat PandemiSejak Pandemi Covid-19 merebak, omzet para pedagang Pasar Beringharjo Yogyakarta, sejak Maret sampai Mei 2020 nyaris nol atau anjlok total.
Baca lebih lajut »
Bandar Narkotika Internasional Manfaatkan Masa Pandemi Covid-19Granat mengungkapkan, bandar narkotika internasional memanfaatkan masa pandemi Covid-19 untuk mencari kelengahan aparat.
Baca lebih lajut »
Badung Pulihkan Pariwisata Bertahap untuk Cegah PHK |Republika OnlineSektor pariwisata adalah yang paling terdampak pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
Bupati Bogor Terima Bantuan 1.000 Paket dari IKEA |Republika OnlineSelama pandemi Covid-19, seluruh toko IKEA telah mengikuti protokol kesehatan.
Baca lebih lajut »