PAN DKI Akan Beri Bantuan Modal hingga Rp 2,2 Miliar bagi UMKM Terdampak Covid-19

Indonesia Berita Berita

PAN DKI Akan Beri Bantuan Modal hingga Rp 2,2 Miliar bagi UMKM Terdampak Covid-19
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 68%

'Syarat mendapatkan modal usaha itu cukup membuat proposal dengan ide usaha yang akan dibangun. Proposal itu diserahkan ke kantor DPW DKI Jakarta.'

"Ketua DPW PAN DKI Jakarta Pak Eko Hendro Purnomo memberikan arahan dan bersama Fraksi PAN DPRD DKI Jakarta akan memberikan stimulus bagi UMKM dan permodalan yang akan diberikan untuk UMKM terdampak Covid-19," kata Hakim, Rabu .Program itu diperuntukkan bagi warga berdomisili di Jakarta yang dibuktikan dengan keterangan dalam KTP.Hakim menyebutkan, selagi masa pendaftaran belum ditutup, masih terbuka bagi pelaku usaha kecil mengakses bantuan permodalan tanpa bunga tersebut.

Program itu juga diharapkan mampu menyelamatkan perekonomian Indonesia dari ancaman resesi atau kelesuan dagang akibat pandemi Covid-19. "Yang terdampak Covid-19 itu yang seharusnya kita sangat fokus ke situ, untuk mendongkrak ekonomi masyarakat Jakarta," ucap Hakim."Pasti itu ada pendampingan, supaya tidak ada penyalahgunaan, menyalahkan wewenang, misal contoh usahanya ini tidak nyata, tidak benar," ujar Hakim.

Ketua DPW PAN DKI Jakarta Eko Purnomo mengatakan, bantuan permodalan akan diberikan kepada 22 pengusaha, calon pengusaha, atau pelaku UMKM. Modal akan diberikan sebesar Rp 22 juta hingga Rp 2,2 miliar untuk 22 orang. "Syarat mendapatkan modal usaha itu cukup membuat proposal dengan ide usaha yang akan dibangun. Proposal itu diserahkan ke kantor DPW DKI Jakarta," kata Eko.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Anggota DPRD DKI Cemaskan Positivity Rate Jakarta Meroket: Aturan di DKI LemahAnggota DPRD DKI Cemaskan Positivity Rate Jakarta Meroket: Aturan di DKI Lemahangka konfirmasi positif Covid-19 (positivity rate) di DKI Jakarta meroket hingga 10 persen adalah karena lemahnya aturan yang dibuat Gubernur Anies.
Baca lebih lajut »

DKI Akan Serahkan Pengelolaan Kampung Susun Akuarium kepada WargaDKI Akan Serahkan Pengelolaan Kampung Susun Akuarium kepada WargaPengelolaan Kampung Susun Akuarium, Penjaringan, Jakarta Utara akan diserahkan kepada warga melalui koperasi mandiri. Semua...
Baca lebih lajut »

PDIP DKI Kritik Ganjil Genap Motor: Penumpang Akan Menumpuk di Kendaraan UmumPDIP DKI Kritik Ganjil Genap Motor: Penumpang Akan Menumpuk di Kendaraan Umum'Justru dikendaraan umum akan terjadi penumpukan. Misal di TransJakarta dan bus pengumpan, yang paling parah itu ya di bus pengumpan itu,' kata Gembong. GanjilGenap PDIP
Baca lebih lajut »

Positivity Rate DKI dekati 10%, Pakar: Banyak yang belum TerlacakPositivity Rate DKI dekati 10%, Pakar: Banyak yang belum TerlacakEpidemiolog dari Universitas Griffith Dicky Budiman menyebut hal itu pertanda masih banyak warga yang terpapar covid-19 belum terlacak.
Baca lebih lajut »

Wagub DKI: Pandemi Covid-19 di Jakarta Sangat BerbahayaWagub DKI: Pandemi Covid-19 di Jakarta Sangat BerbahayaPemprov DKI Jakarta menyatakan kondisi pandemi Covid-19 di Ibu Kota saat ini sangat berbahaya. Pasalnya, jumlah kasus positif...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-26 04:24:30