PAN Ajak Masyarakat Tingkatkan Budaya Gotong Royong: Itu Identitas Bangsa

Indonesia Berita Berita

PAN Ajak Masyarakat Tingkatkan Budaya Gotong Royong: Itu Identitas Bangsa
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 VIVAcoid
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 90%

Partai Amanat Nasional (PAN) menyadari ada manfaat yang didapat jika budaya gotong royong diterapkan di tengah masyarakat.

memiliki ciri khas budaya gotong royong yang menjadi identitas bangsa. Oleh karena itu PAN sangat menjunjung tinggi dalam hal tersebut agar masyarakat dan negara Indonesia menjadi lebih solid ke depannya.

"Budaya gotong royong sudah menjadi jati diri dalam kehidupan sehari-hari masyarakat Indonesia," kata Yandri.PAN menyadari ada manfaat yang didapat jika budaya gotong royong diterapkan di tengah masyarakat. Adapun manfaatnya yaitu menumbuhkan rasa dan sikap saling tolong menolong, sukarela, saling membantu, dan mempunyai sifat kekeluargaan.

Lebih lanjut, Yandri menambahkan semangat tolong-menolong dan gotong royong sangat terlihat selama pandemi Covid-19 lalu. Seluruh masyarakat bersatu dalam menerapkan protokol kesehatan dan mengesampingkan kepentingan pribadi, sehingga Indonesia berhasil mengatasi pandemi tersebut.

PAN menyadari masyarakat bisa kembali untuk bergotong royong saling bahu-membahu menolong yang membutuhkan. Agar hal tersebut terwujud, PAN juga menghadirkan program kegiatan sosial untuk masyarakat. Adapun program PAN seperti menghadirkan sembako murah, memberikan ruang untuk pelaku UMKM, menghadirkan fasilitas kesehatan, dan menyediakan beasiswa untuk sekolah. Dengan adanya program PAN ini masyarakat jadi semangat masyarakat untuk saling membantu menuju kemajuan bersama.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

VIVAcoid /  🏆 3. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

ANPS Ajak Pendidik Tingkatkan Kualitas SDM PendidikanANPS Ajak Pendidik Tingkatkan Kualitas SDM PendidikanAsosiasi Sekolah Negeri dan Swasta atau Association of National and Private Schools (ANPS) mengajak para pengajar meningkatkan kualitas SDM di sektor pendidikan
Baca lebih lajut »

Ekonomi Global Melemah, Airlangga Ajak Negara ASEAN Tingkatkan Kerja SamaEkonomi Global Melemah, Airlangga Ajak Negara ASEAN Tingkatkan Kerja SamaMenko Perekonomian Airlangga Hartarto mengajak anggota ASEAN untuk meningkatkan kerja sama dan integrasi ekonomi kawasan.
Baca lebih lajut »

Bersama Kader Muda, PAN Bergerak Cepat Membantu MasyarakatBersama Kader Muda, PAN Bergerak Cepat Membantu MasyarakatPartai Amanat Nasional (PAN) dinilai sebagai parpol yang memiliki kader muda yang berkualitas.
Baca lebih lajut »

Presiden Percaya PAN Mampu Pegang Amanah MasyarakatPresiden Percaya PAN Mampu Pegang Amanah MasyarakatJokowi percaya PAN mampu mengemban amanah masyarakat.
Baca lebih lajut »

Kader Muda PAN Bergerak Cepat Bantu MasyarakatKader Muda PAN Bergerak Cepat Bantu MasyarakatKEBERADAAN kader muda Partai Amanat Nasional (PAN) dinilai telah memberikan banyak manfaat bagi masyarakat.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 10:09:58