PAM Jaya Dinilai Kesulitan Penuhi Permintaan Air Bersih di Jakarta

Indonesia Berita Berita

PAM Jaya Dinilai Kesulitan Penuhi Permintaan Air Bersih di Jakarta
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

PAM Jaya dinilai kesulitan memenuhi permintaan air bersih bagi warga Jakarta. Keterbatasan infrastruktur menjadi salah satu...

- Perusahaan Air Minum Jaya dinilai kesulitan memenuhi permintaan air bersih bagi warga Jakarta. Keterbatasan infrastruktur menjadi salah satu penyebab penyediaan air bersih yang dilakukan PAM Jaya belum berjalan.

Pengamat kebijakan publik dari Universitas Trisakti, Trubus Rahadiansyah menilai PAM Jaya selaku BUMD penyedia air bersih di Jakarta nampak kesulitan memenuhi permintaan air bersih."Karena pengelolaan air di Jakarta itu kan oleh PAM, dia tidak bisa menyediakannya sendiri makanya kerja sama dengan Aetra dan Palyja. Tapi sekarang ada putusan MA harus dikelola oleh negara akhirnya kembali ke PAM lagi," kata Trubus saat dihubungi SINDOnews, Minggu .

Trubus menuturkan, ada beberapa poin yang membuat program penyediaan air bersih dari PAM belum berjalan yakni keterbatasan infrastruktur."PAM itu kan BUMD yang dipercayakan mengurus air, masalahnya PAM bisa enggak? karena selama ini dibantu swasta. PAM dalam jangka pendek ini sangat berat karena keterbatasan infrastruktur, SDM dan ruang lingkup selama ini belum pernah mencakup secara keseluruhan mengenai air," tutur Trubus.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Warga Aceh Jaya Hilang Diseret Ombak Saat Memancing di Tepi LautWarga Aceh Jaya Hilang Diseret Ombak Saat Memancing di Tepi LautDua orang pemancing berhasil menyelamatkan diri meski sempat ikut dihantam ombak besar. Sementara, satu orang rekan mereka hilang terbawa arus.
Baca lebih lajut »

Nunung Jalani Pemeriksaan di Polda Metro JayaNunung Jalani Pemeriksaan di Polda Metro Jaya
Baca lebih lajut »

Banjir Rendam Rumah Warga Tiga Desa di Aceh JayaBanjir Rendam Rumah Warga Tiga Desa di Aceh JayaBanjir merendam sedikitnya tiga desa di Kabupaten Aceh Jaya, Aceh, Sabtu (20/7), yang disebabkan guyuran hujan dan mengakibatkan aliran sungai meluap.
Baca lebih lajut »

Gorong-gorong Kuningan Tersumbat, PAL Jaya: Ini Pertama Kali Sejak 2000Gorong-gorong Kuningan Tersumbat, PAL Jaya: Ini Pertama Kali Sejak 2000Gorong-gorong di kawasan Kuningan, Jaksel, tersumbat akibat sampah. Menurut Dirut PD PAL Jaya, Subekti, kejadian ini baru pertama kali terjadi sejak tahun 2000.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 19:56:50