Dia menyadari meski sudah digagas Sutiyoso dan tak berlanjut, pengembangan angkutan sungai sudah ada.
Calon Gubernur Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil berencana menjadikan sungai di Jakarta sebagai jalur transportasi atau river way.Ide ini dikritik lawan. Salah satunya, calon wakil gubernur Jakarta Rano Karno, yang disebut tak realistis.Namun, menurut Ketua Inisiatif Strategis untuk Transportasi Darmaningtyas, gagasan RK sangat bisa direalisasikan.'Karena semua sudah ada pengalamannya di masa lalu atau sekarang sedang berlangsung.
'Definisi transportasi di sini bisa penyeberangan, point to point yang menyambungkan halte Transjakarta , atau wisata telusur sungai. Prasyarat utama tentu sungai yang normal. Kita akan prioritaskan dari 13 sungai yang melewati Jakarta, mana yang bisa di lalui. Jakarta sangat potensial,' kata dia.
Riverway Jakarta Wisata Kali Ridwan Kamil Riverway Ridwan Kamil Pilkada Jakarta 2024
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
RK Mau Bikin Riverway, Pramono Kasih Contoh Kali Krukut: Airnya Enggak Jalan, Bagaimana Mau Riverway?Calon Gubernur (Cagub) Nomor Urut 1 Ridwan Kamil (RK), mengatakan punya inovasi untuk membangun riverway atau perahu yang dapat melintasi sungai-sungai di Jakarta.
Baca lebih lajut »
Program Riverway Disebut Tak Masuk Akal, Ridwan Kamil: Sudah Ada Studi IlmiahnyaRidwan Kamil, program riverway sudah ada studi ilmiahnya. Bahkan, kata dia, program tersebut, telah digagas sejak era Gubernur Jakarta Sutiyoso.
Baca lebih lajut »
Bang Doel: Ide Riverway Ridwan Kamil Tak Masuk Akal, Programnya Tak Ada yang BaruCalon Wakil Gubernur (Cawagub) nomor urut 3, Rano Karno alias Bang Doel, menilai ide transportasi sungai Ridwan Kamil tidak realistis dan programnya tak ada yang baru. Ia mencontohkan kondisi sungai Jakarta yang dangkal dan terdampak reklamasi.
Baca lebih lajut »
Atasi Macet Jakarta, Ridwan Kamil Mau Bikin Riverway Melintasi 13 SungaiSelain inovasi riverway, Ridwan Kamil menyebut juga berencana melakukan perluasan flyover yang ada di Jakarta.
Baca lebih lajut »
Salah Satu Jurus Ridwan Kamil Atasi Macet: Bikin Riverway di 13 Sungai JakartaRidwan Kamil ingin memfasilitasi pergerakan transportasi umum.
Baca lebih lajut »
CEK FAKTA: Janji Ridwan Kamil Buat Riverway di Jakarta, Realistis?Ridwan Kamil mengatakan, dirinya akan menghadirkan transportasi sungai atau riverway jika nantinya terpilih Gubernur Jakarta. Realistis?
Baca lebih lajut »