Pakai Gaun Heboh, DJ Pria Ini Nyaris Dilarang Masuk ke Cannes Film Festival

Indonesia Berita Berita

Pakai Gaun Heboh, DJ Pria Ini Nyaris Dilarang Masuk ke Cannes Film Festival
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 72 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 51%

Cannes Film Festival punya aturan ketat soal cara berbusana di red carpet. Namun seorang musisi mendobrak aturan yang sudah berlaku puluhan tahun itu.

- Cannes Film Festival punya aturan ketat soal cara berbusana ketika berada di red carpet atau memasuki arena teater. Namun seorang musisi mendobrak aturan busana yang sudah berlaku selama puluhan tahun itu.

Saat hadir di Cannes Film Festival, para pria harus mengenakan setelan tuksedo dengan dasi kupu-kupu. Sementara wanita diharuskan memakai gaun malam dan high heels. Kiddy Smile, seorang DJ asal Paris, mencoba melanggar aturan tersebut dengan busana nyentrik. Alih-alih setelan tuksedo, ia melenggang di red carpet berbalut gaun oranye-pink motif floral.Bergaya eksentrik, Kiddy Smile juga memakai kalung emas dan anting berbentuk salib sebagai pelengkap busana. Tampilan tersebut dikenakannya untuk hadir di premier film 'Dolor y Gloria' pada Jumat lalu.

Berbusana tak sesuai dress code, Kiddy Smile nyaris tak bisa masuk area teater untuk menonton film tersebut. Ia menceritakan bahwa seorang petugas menanyakan apakah gaun yang dikenakannya adalah pakaian tradisional orang Afrika.Kiddy Smile pun menjelaskan kalau gaunnya bukan baju tradisional. Alhasil, petugas melarangnya memasuki red carpet. Untung saja, seorang supervisor datang dan akhirnya memperbolehkan Kiddy Smile masuk.

DJ yang telah menelurkan tiga album tersebut mengungkapkan alasannya pakai gaun ke Cannes Film Festival. Bukan sekadar eksistensi dan menarik perhatian, tapi sebagai identitas diri."Bagi pria, kamu harus pakai tuksedo hitam dan dasi kupu-kupu. Itu sangat kuno. Aku pria tapi ketika gender kamu netral atau nonbinary , kamu tidak bisa eksis di bawah protokol semacam ini," ujarnya, seperti dikutip dari People.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hadiri Makan Malam di Festival Film Cannes, Elle Fanning PingsanHadiri Makan Malam di Festival Film Cannes, Elle Fanning PingsanElle Fanning lantas membuat unggahan di Instagram untuk menjelaskan kondisinya.
Baca lebih lajut »

Film Keluarga Cemara ikuti Festival film ASEAN di LondonFilm Keluarga Cemara ikuti Festival film ASEAN di LondonFilm Keluarga Cemara yang disutradarai Yandy Laurens yang diangkat dari cerita bersambung di majalah remaja karya Arswendo Atmowiloto adalah satu-satunya film ...
Baca lebih lajut »

Maradona Imbau agar Film Biopiknya Tak DitontonMaradona Imbau agar Film Biopiknya Tak DitontonMaradona tak suka judul yang digunakan sutradara Asif Kapadia untuk film biopik terbarunya yang baru tayang di Festival Film Cannes 2019.
Baca lebih lajut »

Brad Pitt dan DiCaprio 'Meredup' di Film Terbaru TarantinoBrad Pitt dan DiCaprio 'Meredup' di Film Terbaru TarantinoTrailer terbaru film Quentin Tarantino, 'Once Upon a Time in Hollywood' dirilis tak lama usai penayangan perdananya di Festival Film Cannes, Selasa (21/5).
Baca lebih lajut »

4 Lokasi Syuting Film Terbaru yang Bisa Dikunjungi di Dunia Nyata - Tribun Travel4 Lokasi Syuting Film Terbaru yang Bisa Dikunjungi di Dunia Nyata - Tribun TravelFilm-film yang akan tayang di bioskop beberapa bulan mendatang ternyata mempunyai lokasi syuting yang menakjubkan.
Baca lebih lajut »

Penggemar Game of Thrones di Cina Minta Uang KembaliPenggemar Game of Thrones di Cina Minta Uang KembaliPara penggemar film populer Game of Thrones di Cina tidak dapat menonton episode terakhir film ini.
Baca lebih lajut »

Once Upon A Time in Hollywood Dapat Sambutan Meriah di CannesOnce Upon A Time in Hollywood Dapat Sambutan Meriah di CannesOnce Upon A Time in Hollywood. Film itu mengisahkan perjalanan Rick Dalton (DiCaprio), veteran bintang TV, dan stuntman andalannya, Cliff Booth OnceUponaTimeInHollywood
Baca lebih lajut »

Daniel Craig akan operasi pergelangan kaki, film 'Bond' sesuai jadwalDaniel Craig akan operasi pergelangan kaki, film 'Bond' sesuai jadwalAktor James Bond, Daniel Craig, akan menjalani operasi pergelangan kaki akibat cedera saat menjalani pengambilan gambar film terbaru kisah agen rahasia itu, ...
Baca lebih lajut »

Berkenalan dengan Para Tokoh di Film Adaptasi AladdinBerkenalan dengan Para Tokoh di Film Adaptasi AladdinSejumlah tokoh baru muncul di film Aladdin.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 17:48:26