Otoritas Israel Selidiki Dugaan Kebocoran Intelijen Gaza oleh Ajudan Netanyahu

Timur Tengah Berita

Otoritas Israel Selidiki Dugaan Kebocoran Intelijen Gaza oleh Ajudan Netanyahu
DuniaKonflik Israel-HamasDokumen Israel Bocor
  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 63%

Netanyahu menolak tuduhan bahwa staf kantornya melakukan kesalahan. Ia pada Sabtu (3/11) mengaku baru mengetahui tentang dokumen yang bocor tersebut dari berita media.

Dua senapan M-16 tergantung di dinding dengan grafiti yang menampilkan bendera Palestina di Pusat Pelatihan Perang Kota IDF di pangkalan militer Zeelim, Israel selatan, 10 Februari 2022.

Detail mengenai kasus dugaan kebocoran hanya dapat diungkap secara bertahap karena adanya pembatasan untuk berbicara "Informasi intelijen yang bersifat rahasia dan sensitif diambil secara ilegal dari sistem IDF dan bocor keluar," ungkap putusan Pengadilan Magistrat Rishon Le-Zion pada Minggu . Hal tersebut ditengarai akan memicu "kerusakan serius terhadap keamanan negara dan menimbulkan risiko bagi sumber informasi."Netanyahu menolak tuduhan bahwa staf kantornya melakukan kesalahan. Ia pada Sabtu mengaku baru mengetahui tentang dokumen yang bocor tersebut dari berita media.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

voaindonesia /  🏆 15. in İD

Dunia Konflik Israel-Hamas Dokumen Israel Bocor

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Netanyahu Klaim Hizbullah Ingin Invasi Israel, Sebut Temukan Terowongan Bawah TanahNetanyahu Klaim Hizbullah Ingin Invasi Israel, Sebut Temukan Terowongan Bawah TanahPerdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengklaim bahwa Hizbullah ingin menginvasi Israel.
Baca lebih lajut »

Sekjen PBB Surati Netanyahu gara-gara Israel Israel Larang Aktivitas UNRWA di PalestinaSekjen PBB Surati Netanyahu gara-gara Israel Israel Larang Aktivitas UNRWA di PalestinaSekretaris Jenderal PBB mengirim surat kepada Benjamin Netanyahu yang menyuarakan kekhawatirannya atas langkah Israel baru-baru ini yang melarang UNRWA di Palestina.
Baca lebih lajut »

Otoritas Gaza Tuding Pasukan Israel Serang RS IndonesiaOtoritas Gaza Tuding Pasukan Israel Serang RS IndonesiaKementerian Kesehatan Gaza mengungkapkan bahwa Israel juga menyerang lantai atas rumah sakit itu. Mereka mengatakan terdapat 'lebih dari 40 pasien dan orang yang terluka, termasuk staf medis' yang berada di dalamnya.
Baca lebih lajut »

Joe Biden Diberitahu Otoritas Israel soal Tewasnya Pemimpin Hamas Yahya SinwarJoe Biden Diberitahu Otoritas Israel soal Tewasnya Pemimpin Hamas Yahya SinwarPresiden Amerika Serikat Joe Biden mengatakan bahwa Israel telah memberitahu pihak berwenang pemerintah AS mengenai gugurnya pemimpin Hamas Yahya Sinwar.
Baca lebih lajut »

Otoritas Pajak Israel Perkirakan Kerugian Besar akibat Pengeboman IranOtoritas Pajak Israel Perkirakan Kerugian Besar akibat Pengeboman IranBLOOMBERG melaporkan bahwa Otoritas Pajak Israel memperkirakan kerugian finansial yang disebabkan oleh pengeboman Iran baru-baru ini antara US40 juta dan US53 juta
Baca lebih lajut »

Dunia Kecam Langkah Tel Aviv Larang UNRWA, Otoritas Palestina: Israel Sudah Jadi Negara FasisDunia Kecam Langkah Tel Aviv Larang UNRWA, Otoritas Palestina: Israel Sudah Jadi Negara FasisKomunitas internasional ramai-ramai mengecam langkah Israel melarang operasi UNRWA di Palestina.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-16 11:12:42