OJK: Indonesia terbuka terhadap kehadiran perbankan ASEAN

Indonesia Berita Berita

OJK: Indonesia terbuka terhadap kehadiran perbankan ASEAN
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 78%

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Wimboh Santoso mengapresiasi kehadiran pebisnis dan perbankan Thailand di Indonesia, dan menyampaikan ...

Ilustrasi - Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso . ANTARA/Aji Cakti/aa

OJK juga mendorong perbankan Indonesia untuk mengaktifkan peran dan kehadiran di Thailand melalui akusisi ataupun langkah strategis lainnya. Delegasi OJK dipimpin oleh Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso, didampingi oleh Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan Heru Kristiyana dan Kepala Eksekutif Pengawas IKNB Riswinandi. Sementara delegasi BoT dipimpin oleh Gubernur BoT Veerathai Santiprabhob dan Deputi Gubernur Ronadol Numnonda.

OJK menyampaikan pengalamannya dalam mengatur dan mengawasi perusahaan fintech peer-to-peer lending yang mengedepankan pendekatan market conduct di Indonesia, sedangkan Thailand cenderung menerapkan prinsip prudential supervision.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

OJK Bubarkan Dana Pensiun BOC IndonesiaOJK Bubarkan Dana Pensiun BOC IndonesiaLewat keputusan ini, mana keanggotaan program dana pensiun BOC Indonesia akan dialihkan kepada Dana Pensiun Lembaga Keuangan (DPLK) Manulife Indonesia
Baca lebih lajut »

OJK Siap Panggil Bank Mandiri Soal Heboh Perubahan Saldo NasabahOJK Siap Panggil Bank Mandiri Soal Heboh Perubahan Saldo NasabahPihak Otoritas Jasa Keuangan (OJK) siap meminta penjelasan kepada PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI), pasca error system...
Baca lebih lajut »

Fintech Agregator Dominasi Regulatory Sandbox, OJK Akan Susun Aturannya?Fintech Agregator Dominasi Regulatory Sandbox, OJK Akan Susun Aturannya?OJK mengungkapkan kemungkinan mengatur fintech bermodel agregator.
Baca lebih lajut »

Kurangi Risiko, Fintech Pinjaman Akan Punya Pusat Data NasabahKurangi Risiko, Fintech Pinjaman Akan Punya Pusat Data NasabahOJK membangun basis data bernama Pusat Data Fintech Lending (Pusdafil)
Baca lebih lajut »

OJK Pantau Rencana Peluncuran Libra Milik FacebookOJK Pantau Rencana Peluncuran Libra Milik FacebookMata uang digital Facebook, Libra dihadang tantangan di Amerika Serikat.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 16:51:28