Menurut Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita, nilai investasi industri kendaraan roda empat atau lebih di Indonesia mencapai Rp 71,35 triliun.
mengungkapkan, sektor industri pada 2020 masih menjadi kontributor terbesar dalam PDB nasional yang mencapai 17,89%, meningkat dibandingkan 2019 yang sebesar 17,58%. Sedangkan realisasi investasi sektor industri mencapai Rp 272,9 triliun. Khusus untuk industri kendaraan roda empat atau lebih, saat ini ada 21 perusahaan dengan nilai investasi mencapai Rp 71,35 triliun.
“Ada 21 perusahan industri kendaraan roda empat atau lebih yang ada di Indonesia dengan nilai investasi sekitar Rp 71,35 triliun. Untuk kapasitas produksi sebesar 2,35 juta unit per tahun dan menyerap tenaga kerja langsung sebesar 38.000 orang, serta lebih dari 1,5 juta orang yang bekerja di sepanjang rantai nilai industri tersebut,” kata Agus Gumiwang dalam acara Investor Daily Summit sesi diskusi"Mendorong Industri Otomotif Ramah Lingkungan”, Rabu .
“PMI Manufaktur Indonesia selama delapan bulan terakhir selalu di atas 50 poin, sehingga menunjukkan bahwa memang industri manufaktur kita sedang optimis atau menggeliat,” kata Agus.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Viral Pemobil Bayar Tol Rp 235.000, Padahal Seharusnya Cuma Rp 23.000 , Kok Bisa?Viral di media sosial TikTok seorang pengendara mengaku harus membayar tarif tol lebih mahal akibat kesalahannya sendiri. Jumlahnya bahkan sampai 10x lipat! lah kok bisa? viral
Baca lebih lajut »
Cerita di Balik Viral Dekorasi Pernikahan Rp 75 Juta bak Rp 750 JutaPemilik vendor dekorasi ini menjelaskan soal video TIkToknya yang viral di media sosial, seperti apa ceritanya?
Baca lebih lajut »
495 Rumah Subsidi di Riau Dapat Bantuan PSU Rp 2,77 MiliarMenurut Khalawi, bantuan PSU ditujukan untuk menstimulasi pembangunan rumah atau perumahan baru bagi kalangan masyarakat berpenghasilan rendah (MBR).
Baca lebih lajut »
Sri Mulyani Perkirakan Realisasi Belanja Anggaran 2021 Capai Rp 1.929,6 TriliunRealisasi belanja anggaran memang akan sangat bergantung pada kesiapan daripada Kementerian atau Lembaga (K/L) masing-masing.
Baca lebih lajut »