Ngatiri Nekat Kuras Isi Kotak Amal Masjid dan Mushola di Turen

Indonesia Berita Berita

Ngatiri Nekat Kuras Isi Kotak Amal Masjid dan Mushola di Turen
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 51%

Warga Desa Sananrejo, Kecamatan Turen, Kabupaten Malang, yang diketahui bernama Ngatiri (33), harus mendekam di sel tahanan Polsek Turen, Polres Malang.

Pria yang sehari-hari bekerja sebagai wiraswasta ini, tertangkap basah menguras isi kotak amal di masjid dan mushola yang ada di Desa Pangedangan, Kecamatan Turen, Kabupaten Malang."Ada laporan dari perangkat Desa Pangedangan, yang menyebutkan adanya aksi pencurian kotak amal. Akhirnya anggota kami bergerak melakukan penyelidikan dan penangkapan," ujar Kasubag Humas Polres Malang, AKP Ainun Djariyah.

"Tersangka menguras habis isi kotak amal di masjid tersebut, yang diperkirakan jumlah uangnya mencapai Rp2 juta.Selain itu, kota amal di TPQ Nurul Huda Desa Pagedangan, juga disikat, isinya sekitar Rp1 juta," tutur Ainun. Tersangka kembali melancarkan aksinya di Mushola Hayatul Huda Dusun Wonokasian, Desa Pagedangan, dan berhasil membawa kabur uang sekitar Rp2 juta. Terakhir, aksi kejahatan itu dilakukan tersangka di Masjid Babusalam Desa Pagedangan, dan berhasil membawa kabur uang senilai Rp1 juta.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Penganiayaan Ninoy Karundeng, Pengurus Masjid: Gak Masuk AkalPenganiayaan Ninoy Karundeng, Pengurus Masjid: Gak Masuk AkalAnggota DKM Masjid Al Falah Pejompongan membantah penyekapan dan penganiayaan Ninoy Karundeng, anggota Relawan Jokowi, di masjid itu.
Baca lebih lajut »

Masjid Gohar Agha Selesai DipugarMasjid Gohar Agha Selesai DipugarMasjid Gohar Agha merupakah salah satu masjid bersejarah di Armenia
Baca lebih lajut »

Ninoy Karundeng Ngaku Dianiaya di Dalam MasjidNinoy Karundeng Ngaku Dianiaya di Dalam Masjid'Jadi peristiwa awalnya itu yang di luar itu diperiksa identitas saya, dan juga tas saya, terus dipukulin, dan dimasukkin ke masjid,' kata Ninoy. NinoyKarundeng RelawanJokowi
Baca lebih lajut »

DKM Al Falah Bantah Ninoy Karundeng Dianiaya di Dalam MasjidDKM Al Falah Bantah Ninoy Karundeng Dianiaya di Dalam MasjidDewan Kemakmuran Masjid (DKM) atau pengurus Masjid Al Falah membantah informasi yang menyebut Ninoy dianiaya di dalam lingkungan masjid.
Baca lebih lajut »

Bupati Lampung Utara yang Kena OTT KPK Dikenal RoyalBupati Lampung Utara yang Kena OTT KPK Dikenal RoyalAgung terkenal royal dan tidak segan memberikan sumbangan kepada warga, khususnya ke masjid yang ada di lingkungan itu. _ Regional
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-20 05:40:24