Naskah Khutbah Jumat Pilihan September 2023: Sabar dan Optimis dalam Menjalani Hidup

Indonesia Berita Berita

Naskah Khutbah Jumat Pilihan September 2023: Sabar dan Optimis dalam Menjalani Hidup
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 76 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 34%
  • Publisher: 83%

Khutbah Jumat Pilihan September 2023: Sabar dan Optimis dalam Menjalani Hidup

Liputan6.com, Jakarta - Nyaris tanpa terasa, waktu begitu cepat berlalu. Saat ini memasuki bulan September 2023 dan Safar 1445 Hijriyah.

Naskah khutbah Jumat kali ini mengajak agar jemaah sholat Jumat memiliki sifat sabar dan optimis dalam menjalani hidup. Sebab, sabar dan optimis itu adalah modal ampuh untuk menjalani hidup yang tidak selalu baik-baik saja. Qasidah ini menjelaskan tentang tugas kita, agar pandai-pandai bersyukur atas karunia Allah. Anugerah yang diberikan tidak membuat kita lena tentang bagaimana cara menggunakan nikmat tersebut secara baik dan benar. Begitu pula sebaliknya. Pada waktu kita dikasih cobaan oleh Allah, tugas kita adalah bersabar. Kita harus selalu ber-husnudhan kepada Allah. Kita perlu yakin, Allah akan memberikan kemudahan, mungkin saja nanti atau di kemudian hari.

Mari kita bangun optimisme, sembari sambil membenahi kekurangan-kekurangan yang ada pada diri, kita evaluasi sikap dan kinerja dengan tetap mengutamakan doa, munajat kepada Allah Subhânahu Wa Ta’âlâ yang rajin, shalat malam, supaya masalah diselesaikan oleh Allah dengan cara-Nya yang indah, insyaallah akan diberikan jalan keluar dari aneka krisis tersebut.أَفْضَلُ الْعِبَادَةِ إِنْتِظَارُ الْفَرَجِ Artinya: Sebaik-baik ibadah adalah menanti kegembiraan.

Dengan demikian, ada beberapa pelajaran yang bisa dipetik dari khutbah kali ini: Pertama, semua orang akan dipenuhi rasa jika tidak sedang bahagia, maka sedang berduka. Jika bahagia, sikapnya harus bersyukur, jika berduka harus bersabar. Kedua, berdoa atau memohon kepada Allah dengan penuh optimisme karena hal tersebut sangat penting.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kumpulan 11 Naskah Khutbah Jumat Pilihan untuk September atau Safar 2023Kumpulan 11 Naskah Khutbah Jumat Pilihan untuk September atau Safar 2023Dalam kesempatan ini redaksi merangkum naskah khutbah Jumat yang relevan disampaikan pada awal September 2023 maupun bulan Safar
Baca lebih lajut »

Teks Khutbah Jumat 2023: 3 Hal yang Memperlemah dan Memperkuat ImanTeks Khutbah Jumat 2023: 3 Hal yang Memperlemah dan Memperkuat ImanTiga hal yang dapat memperlemah dan memperkuat iman ini penting diketahui oleh seorang muslim agar hidupnya selalu dalam jalan-Nya. Berikut ini kami sajikan materi khutbah Jumat yang dapat digunakan khatib untuk mengajak jemaahnya agar semakin memperkuat imannya.
Baca lebih lajut »

Naskah Khutbah Jumat Cegah Polusi Udara: Menjaga Lingkungan Adalah Ajaran IslamNaskah Khutbah Jumat Cegah Polusi Udara: Menjaga Lingkungan Adalah Ajaran IslamDalam Islam, menjaga lingkungan merupakan perintah Allah SWT dan ajaran nabi. Allah SWT telah memperingatkan hamba-Nya agar tidak berbuat kerusakan di bumi dalam Al-Qur’an. Pun dalam hadis nabi, Rasulullah SAW yang mengajak umatnya menjaga lingkungan.
Baca lebih lajut »

Cuaca Besok Jumat 1 September 2023: Langit DKI Jakarta Dominan CerahCuaca Besok Jumat 1 September 2023: Langit DKI Jakarta Dominan CerahKondisi cuaca serupa juga diramalkan untuk keempat daerah penyangga Jakarta. Cuaca cerah berawan diprediksi BMKG menyinari wilayah Depok, Bogor, Bekasi, dan Tangerang.
Baca lebih lajut »

Sikapi Kabar Duet Anies-Cak Imin, Dewan Syuro PKB Akan Gelar Rapat Jumat 1 September 2023Sikapi Kabar Duet Anies-Cak Imin, Dewan Syuro PKB Akan Gelar Rapat Jumat 1 September 2023Lukmanul menjelaskan rapat internal PKB dilakukan guna memutuskan arah partainya setelah santer duet Anies-Cak Imin.
Baca lebih lajut »

PKB Dikabarkan Akan Deklarasi Koalisi dengan NasDem di Surabaya Besok, Jumat 1 September 2023PKB Dikabarkan Akan Deklarasi Koalisi dengan NasDem di Surabaya Besok, Jumat 1 September 2023PKB akan menggelar rapat Pleno DPP di Hotel Majapahit, Surabaya, Jawa Timur, Jumat (1/9/2023).
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 21:41:01