SEBANYAK empat kabupaten di Provinsi Bangka Belitung akan melaksanakan Pemilihan Kepala Daerah tahun 2020. Partai Nasional Demokrat Babel menargetkan menang di tiga pilkada.
Sekretaris Dewan Pimpinan Wilayah Partai NasDem Babel, Robert Aritonang mengatakan empat kabupaten di Babel yang akan melaksanakan Pilkada 2020 adalah, Bangka Barat, Bangka Tengah, Bangka Selatan dan Belitung Timur.
Menurutnya dari empat Kabupaten tersebut, hanya tiga kabupaten NasDem bisa mengusung calon sendiri karena perolehan masing-masing di DPRD sebanyak tiga kursi. Dari tiga kabupaten dengan perolehan 3 kursi itu, hanya satu kabupaten yang sudah pasti petahana kembali dicalonkan yakni Bangka Tengah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Nasdem Tunggu Komentar Zulkifli Hasan, Bukan dari Amien RaisDia menilai pernyataan Amien Rais yang membiarkan Jokowi – KH Ma’ruf Amin bekerja lima tahun memang sudah sewajarnya. AmienRais
Baca lebih lajut »
MK Pertanyakan Jawaban KPU Soal Permohonan Partai NasDem
Baca lebih lajut »
Surya Paloh sebut Jokowi kader NasDemKetua Umum Partai NasDem Surya Paloh menyebut Presiden Joko Widodo menjadi kader NasDem karena telah berkontribusi besar atas perolehan partainya di Pileg ...
Baca lebih lajut »
Surya Paloh: Kalau Kader Nasdem Sontoloyo, Jangan Kasih Apa-apaJokowi yang tampak mengenakan setelan kemeja putih dibalut jas hitam tersenyum mendengar pernyataan Surya.
Baca lebih lajut »
Surya Paloh: NasDem Raih 59 Kursi karena Jokowi
Baca lebih lajut »
Di Hadapan Jokowi, Surya Paloh Minta Jatah Menteri untuk NasDemSekretaris Jenderal Partai NasDem, Johnny G. Plate, pernah menyatakan partainya telah menyiapkan Prananda Paloh, jika diminta menyetor calon menteri.
Baca lebih lajut »