Nama-nama Unik Bus Wisata di Beberapa Kota, ada Bandros sampai Domapan TempoTravel
TEMPO.CO, Jakarta - Bus wisata adalah layanan wisata yang membawa pengunjung jalan-jalan dengan rute di sekitar tempat wisata. Bus ini kini hadir di beberapa kota untuk memudahkan wisatawan mengunjungi dan mengetahui segala titik kota tersebut. Namun, bus ini masih terbatas.Kota-kota Punya Bus PariwisataTidak semua kota memiliki bus pariwisata, hanya beberapa kota di Indonesia saja memiliki bus pariwisata. Kota mana sajakah itu?1.
00 WIB. Saat pagi hari, titik pemberangkatan bus adalah di Balai Kota Bogor, sedangkan ketika malam hari di Alun-alun Kota Bogor. Rute bus wisata ini melewati sejumlah ikon-ikon Bogor, seperti Kebun Raya Bogor, Suryakencana, dan Empang.Baca: Yuk Wisata Malam Keliling Kota Bandung Naik Bandros4. BandungBandung memiliki bus wisata bernama Bandros yang dapat menampung 16 orang dalam satu kali perjalanan.