Naik Tajam, Aset Bank Jatim Tembus Rp 68 Triliun

Indonesia Berita Berita

Naik Tajam, Aset Bank Jatim Tembus Rp 68 Triliun
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 59%

Kinerja PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk atau Bank Jatim pada semester pertama 2019 terbilang sangat bagus. BankJatim

jpnn.com, SURABAYA - ’’Kinerja bank tumbuh bila dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya,’’ jelas Direktur Utama Bank Jatim Hadi Santoso, Rabu . Hingga akhir semester pertama, aset bank tercatat senilai Rp 68,95 triliun atau tumbuh 15,81 persen.

Mengintip Kemudahan Bertransaksi via Aplikasi Jatimcode Milik Bank Jatim Laba Bank Jatim mencapai Rp 816,42 miliar atau tumbuh 7,67 persen secara tahunan. Dana pihak ketiga Bank Jatim juga tumbuh 17 persen atau sekitar Rp 57,93 triliun. ’’Pertumbuhan DPK yang signifikan itu menunjukkan bahwa kepercayaan masyarakat kepada bank meningkat,’’ terang Hadi. Capaian DPK itu diperkuat CASA ratio bank sebesar 69,62 persen. Selama lebih dari 15 tahun, CASA ratio Bank Jatim selalu di atas 65 persen.

.display-none{ display:none; } TAGS Bank Jatim Laba Bersih Bank Jatim Aset Bank Jatim Berita Terkait Sponsored Content loading... .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Semester I, Laba Bersih Bank Jatim Naik 7,67%Semester I, Laba Bersih Bank Jatim Naik 7,67%Bankjatim mampu mencatatkan pertumbuhan penyaluran kredit sebesar Rp 34,77 triliun atau tumbuh 8,25 persen.
Baca lebih lajut »

Khofifah Ajak Malaysia Investasi Pengolahan Sampah Plastik di JatimKhofifah Ajak Malaysia Investasi Pengolahan Sampah Plastik di JatimGubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa mengajak Malaysia berinvestasi bidang pengolahan sampah plastik di Jatim.
Baca lebih lajut »

Semester I 2019, Laba Bank Jatim Capai Rp 816,42 MiliarSemester I 2019, Laba Bank Jatim Capai Rp 816,42 Miliarpertumbuhan laba bersih didukung kenaikan dana pihak ketiga (DPK) dan aset
Baca lebih lajut »

Tumbuh 7,67 Persen, Bank Jatim Cetak Laba Rp 816,42 MiliarTumbuh 7,67 Persen, Bank Jatim Cetak Laba Rp 816,42 MiliarHingga semester I tahun 2019, Bank Jatim mencatatkan laba bersih sebesar Rp 816,42 miliar.
Baca lebih lajut »

Semester I 2019, Bank Jatim Bukukan Laba Bersih Rp816,42 MiliarSemester I 2019, Bank Jatim Bukukan Laba Bersih Rp816,42 MiliarSelama semester I 2019, PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk atau Bank Jatim berhasil membukukan laba bersih sebesar Rp816,42 miliar atau tumbuh 7,67% dibandingkan periode yang sama tahun lalu (yoy).
Baca lebih lajut »

Bank-bank Eropa Mulai Putar Pelan Keran KreditBank-bank Eropa Mulai Putar Pelan Keran KreditBank-bank Eropa mulai memperketat aliran kredit ke korporasi dan rumah tangga. Hal itu dilakukan seiring dengan meningkatnya syarat yang diterapkan perbankan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 13:59:59