Beberapa hal perlu dilakukan agar tetap nyaman dan sehat di pesawat berjam-jam.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pernahkah Anda naik pesawat selama berjam-jam tanpa transit? Selain kelelahan, rupanya tubuh dapat mengalami beberapa permasalahan kesehatan saat berada di pesawat dalam waktu lama.
Tubuh berisiko mengalami dehidrasi berat jika tidak minum cukup air. Apabila Anda akan berada di pesawat berjam-jam, minumlah cukup air sebelum masuk ke pesawat. Selama penerbangan, tubuh juga perlu minum lebih banyak air dibandingkan biasanya.Saat tekanan kabin berubah, gas dalam tubuh bereaksi sesuai tekanan tersebut. gas dalam tubuh mengembang saat pesawat naik dan tekanan berkurang, begitu pula sebaliknya terjadi saat pesawat turun.
Tubuh bisa juga merasa lebih mengantuk dari biasanya. Hal ini karena tubuh tidak mampu menyerap oksigen dari udara kabin di ketinggian sebanyak di darat. Melambat adalah cara tubuh melindungi dirinya sendiri, dan ini bisa membuat tubuh merasa mengantuk.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
5 Pakaian dan Aksesori yang Wajib Dihindari Ketika Ingin Naik PesawatPemilihan pakaian yang nyaman dan modis merupakan hal yang lumrah bagi para penumpang pesawat. Namun, ada beberapa pakaian yang harus dihindari ketika naik pesawat.
Baca lebih lajut »
Shin Yakin Fisik Pemain Vietnam Terkuras Perjalanan Panjang ke Hanoi |Republika OnlineIndonesia menggunakan pesawat carter, sementara Vietnam memakai pesawat komersial.
Baca lebih lajut »
Harga Kedelai Naik, Produksi Tahu Berkurang dan Harga Jual NaikSekitar 70 perajin tahu di Teguhan, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah memilih untuk mengurangi jumlah produksi tahu akibat mahalnya harga kedelai impor.
Baca lebih lajut »
Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Terpantau Naik-naik ke PuncakHarga emas di Pegadaian terpantau kompak naik untuk cetakan Antam dan cetakan UBS pada hari ini, Selasa (10/1/2023).
Baca lebih lajut »
Beberapa Hal Penting Perlu Dipahami Sebelum Membeli Mobil Hybrid - JawaPos.comBila Anda berencana untuk membeli mobil hybrid, ada beberapa hal yang perlu Anda ketahui tentang perawatan mobil hybrid. Karena perawatannya tidak boleh sembara
Baca lebih lajut »
Lidah Susi dalam Beberapa Sisi - JawaPos.comsetiap kata yang terucap ingatanku pada lidahmu dulu sekali kelu. dan aku memberi setetes air dari setetes itu menjadi jutaan tetes lagi. seperti
Baca lebih lajut »