Keputusan Fabio Quartararo bertahan di Yamaha disorot setelah Aprilia tunjukkan kekuatan lewat 2 kemenangan Maverick Vinales di MotoGP Americas 2024
BOLASPORT.COM - Aprilia justru semakin bersinar dan melejit setelah 'ditolak' Fabio Quartararo yang memutuskan bertahan lebih lama bersama Monster Energy Yamaha .
Kemenangan Top Gun sekaligus merusak estafet gelar juara Ducati yang selalu memenangkan balapan utama dalam 11 seri terakhir sejak musim lalu. Tetapi lebih dari itu, salah satu perhatian juga kini tertuju pada Fabio Quartararo yang belum lama ini dirumorkan sempat hampir membelot dari Yamaha ke Aprilia.
Sempat ada dugaan El Diablo mungkin akan pindah ke Aprilia pada musim 2025 menyusul semakin terpuruknya performa M1 Yamaha yang tak kunjung membaik.
Yamaha Aprilia Fabio Quartararo
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bos Aprilia Tanggapi Rumor Merapatnya Fabio Quartararo dari YamahaBos Aprilia, Massimo Rivola angkat bicara tentang kemungkinan merekrut Fabio Quartararo dari Yamaha pada MotoGP 2025
Baca lebih lajut »
Batal ke Aprilia, Fabio Quartararo Perpanjang Kontrak dengan Yamaha di MotoGP 2025 dan 2026Yamaha resmi mengumumkan Fabio Quartararo bakal bertahan dengan tim pabrikan mereka di MotoGP 2025 dan 2026.
Baca lebih lajut »
Fabio Quartararo Jujur, Tidak Kasih Banyak Waktu untuk YamahaFabio Quartararo mulai terbuka mengindikasikan masa depan bersama Yamaha di tengah isu kepindahan ke Aprilia.
Baca lebih lajut »
Tidak Menyangkal, Fabio Quartararo Indikasikan Membelot ke Aprilia pada Bursa Pembalap MotoGPFabio Quartararo mengkonfirmasi bahwa dia sudah berbincang dengan sejumlah pabrikan, tanda-tanda hengkang dari Yamaha mulai musim depan
Baca lebih lajut »
MotoGP: Aprilia Gagal Yakinkan Fabio Quartararo Ikuti Jejak Marc MarquezAprilia dilaporkan tertarik menggunakan jasa Fabio Quartararo untuk MotoGP 2025. Namun, Quartararo akhirnya meneken kontrak baru baru bersama Yamaha.
Baca lebih lajut »
Rival Semenjana Valentino Rossi Tidak Kagetan, Fabio Quartararo Mau Bertahan di Yamaha yang Terlunta-luntaKeputusan Fabio Quartararo bertahan di Monster Energy Yamaha yang kesulitan di MotoGP 2024 dianggap tak mengagetkan.
Baca lebih lajut »