Anies Baswedan akhirnya muncul ke publik usai batal maju di Pilgub Jawa Barat 2024. Di akhir-akhir masa pendaftaran pilkada pada 29 Agustus malam, ia santer disebut maju.
Anies menyebut usai dirinya batal maju di pilkada agar tetap terus menjaga demokrasi untuk selalu sehat. Anies mengucapkan terima kasih kepada awak media yang sudah mau menunggunya hingga Jumat 30 Agustus 2024 dini hari tadi.Anies mengucapkan terima kasih kepada sejumlah awak media yang sudah setia menunggu sejak Kamis malam hingga Jumat dini hari. Ini setelah namanya disebut akan maju di Pilgub Jawa Barat berdampingan dengan Ketua DPD PDIP Jawa Barat, Ono Surono.
"Sudah diputuskan bahwa mas Anies tidak maju di pilkada Jawa Barat. Dan kita tahu bahwa kalau di Jakarta memang banyak aspirasi warga masyarakat yang meminta mas Anies untuk maju di Pilkada Jakarta," kata Sahrin. "Sehingga memang melihat bahwa untuk itu Mas Anies sampaikan terima kasih ke partai yang telah meminta maju di Jawa Barat, dengan berbagai macam pertimbangan memang Mas Anies tidak maju di Jawa Barat," sebutnya."Mas Anies menyampaikan terima kasih aspirasi kepada partai yang telah meminta mas Anies untuk maju di Jawa Barat," ujar Juru Bicara Anies, Sahrin Hamid kepada wartawan di Jakarta Selatan pada Kamis 29 Agustus 2024 malam.
Anies Baswedan menyampaikan terima kasih kepada partai politik yang telah memintanya untuk maju dalam Pilkada Jawa Barat meski dia memutuskan tak menerima permintaan itu.Jelang batas akhir hari terakhir pendaftaran Pilkada 2024, Anies mencuat bakal diusung PDIP untuk maju di Pilgub Jabar 2024. Namun, Anies batal maju.
Pilgub Jawa Barat Pilkada Pdip Pilgub Jakarta
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
KPU Jawa Barat Pastikan Hari Ini Dedi Mulyadi - Erwan Daftar Pasangan Pilgub Jawa BaratKomisi Pemilihan Umum Jawa Barat, menyatakan pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur, yang daftar pada hari ini untuk ikut Pilgub Jawa Barat, Dedi Mulyadi-Erwan.
Baca lebih lajut »
Anies Baswedan Tidak Kecewa Dengan PDIP Karena Batal Maju di Pilgub Jawa BaratJuru Bicara Anies Baswedan, Sahrin Hamid mengatakan, bahwa tidak ada rasa kecewa pada diri Anies, usai kembali batal diusung PDI Perjuangan dalam Pilgub Jawa Barat 2024.
Baca lebih lajut »
Breaking News: Anies Baswedan tidak Maju di Pilgub Jawa Barat 2024Dia memastikan Anies, yang digadang-gadang akan berduet dengan Ketua DPD PDIP Jabar Ono Surono, tidak akan turut serta dalam kontestasi tersebut.
Baca lebih lajut »
Gita KDI Diusung PKB Maju Pilgub Jabar, Telah Resmi Daftar ke KPU Jawa BaratPenyanyi Gitalis Dwi Natarina atau Gita KDI secara mengejutkan mendaftarkan diri sebagai calon Wakil Gubernur Jawa Barat.
Baca lebih lajut »
PDIP Bakal Beri Kejutan di Pilgub Jawa Barat, Ini BocorannyaKetua DPD PDIP, Jawa Barat, Ono Surono mengatakan, partainya bakal mengusung calon kepala daerah di Pilkada Jawa Barat 2024.
Baca lebih lajut »
Ahmad Syaikhu dan Ilham Habibie Resmi Daftar Pilgub Jawa BaratNasDem PKS dan PPP resmi mendeklarasikan Ahmad Syaikhu dan Ilham Habibie Asih sebagai Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat Jabar
Baca lebih lajut »