Menko PMK Muhadjir Effendy menilai Ponpes Al Zaytun bukan lagi merupakan lembaga edukasi tetapi sudah menjadi komune yang bisa berbahaya jika tidak ditangani.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA – Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy akan berkoordinasi dengan kementerian terkait polemik Pondok Pesantren Al Zaytun.
“Ada dua urusan ya yang akan kita tangani, pertama sisi hukum. Sisi hukum bapak Wapres sudah menyintruksikan kepada bapak Menkopolhukam [Mahfud MD] dan juga Menag [Yaqut Cholil] untuk melakukan penyelidikan dan juga memperhatikan laporan dari masyarakat kalau tidak salah sudah ditindaklanjuti Polri,” tuturnya usai menunaikan salat Idul Adha di Gedung Dakwah PP Muhammadiyah, Jakarta, pada Rabu .
Bahkan, dia menilai bahwa Al Zaytun telah mengedepankan sistem yang mirip Negara dengan hierarki dengan regulasi yang mengedepankan kepatuhan kepada pimpinan. Sehingga, dikhawatirkan ponpes itu mencontohkan sikap seperti di beberapa Negara yang memiliki penyimpangan ekstrem. Dia pun menyebut terkait pembubaran atau pencabutan izin, Pemerintah akan melihat hasil investigasi di lapangan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menko PMK Muhadjir Effendy Sebut Al Zaytun Komune Bukan PonpesMenteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) RI Muhadjir Effendy menyebutkan Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun adalah sebuah komune.
Baca lebih lajut »
Menko PMK Muhadjir Effendy: Al Zaytun Bukan Sekedar Ponpes, Sudah Mirip NegaraMenurut Muhadjir, Ponpes Al Zaytun memiliki struktur hierarki hingga regulasi yang dibuat menyerupai komune.
Baca lebih lajut »
Kontroversi Ponpes Al Zaytun, Menko PMK Muhadjir Effendy: Mereka Berurusan Dua KasusMenteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) RI Muhadjir Effendy buka suara soal kasus yang marak dibicarakan banyak orang yakni Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun.
Baca lebih lajut »
Muhadjir Effendy Bagi Tugas dengan Menko Polhukam Tangani Ponpes Al ZaytunMenteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) RI Muhadjir Effendy mengatakan para korban Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun adalah urusannya.
Baca lebih lajut »
Menko Muhadjir Sebut Ponpes Al Zaytun sebagai Komune, Singgung Penyimpangan EkstremMenko PMK Muhadjir Effendy mengungkapkan Ponpes Al Zaytun yang dipimpin Panji Gumilang merupakan sebuah komune.
Baca lebih lajut »
Menko Polhukam dan Polri Bentuk Tim Khusus Usut Dugaan Penistaan Agama di Ponpes Al ZaytunAgus berharap usai dibentuknya tim khusus ini maka dugaan penistaan agama yang libatkan Pemimpin Ponpes Al Zaytun, Panji Gumilang dapat terungkap.
Baca lebih lajut »