Muenchen raih juara usai bungkam Leipzig 3-0

Indonesia Berita Berita

Muenchen raih juara usai bungkam Leipzig 3-0
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 78%

Bayern Muenchen berhasil menjuarai Piala Jerman 2018/2019 seusai membungkam RB Leipzig 3-0 dalam partai final, di Stadion Olimpiade, Berlin, Jerman, Minggu ...

Jakarta - Bayern Muenchen berhasil menjuarai Piala Jerman 2018/2019 seusai membungkam RB Leipzig 3-0 dalam partai final, di Stadion Olimpiade, Berlin, Jerman, Minggu dini hari WIB.

Muenchen sukses mengawinkan gelar juara Liga Jerman dan Piala Jerman musim ini yang menjadi musim perpisahan bagi Arjen Robben dan Franck Ribery duo sayap gaek mereka. Ketika Muenchen berhasil keluar dari tekanan, mereka sekaligus membuka keunggulan pada menit ke-29 ketika umpan silang rendah David Alaba berhasil dijangkau kepala Lewandowski yang melompat jauh demi menjebol gawang Leipzig.

Tiga menit memasuki babak kedua, Neuer kembali meredam letupan Leipzig yang memperoleh peluang lewat Emil Forsberg. Neuer berhasil menutup ruang tembak Forsberg dalam situasi satu lawan satu.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bekuk Frankfurt, Bayern Muenchen Juara Bundesliga 2018/19Bekuk Frankfurt, Bayern Muenchen Juara Bundesliga 2018/19Bayern Muenchen berhasil memastikan gelar juara Bundesliga musim 2018-2019 setelah pada pekan terakhir mengalahkan Eintracht Frankfurt dengan skor 5-1.
Baca lebih lajut »

Meski Diunggulkan, Muenchen Waspada Kejutan RB LeipzigMeski Diunggulkan, Muenchen Waspada Kejutan RB LeipzigMeski diunggulkan bakal meraih gelar ganda saat menghadapi RB Leipzig di final DFB Pokal dini hari nanti, Bayern Muenchen...
Baca lebih lajut »

Kentaro raih juara umum putra ATI-CJGW 2019Kentaro raih juara umum putra ATI-CJGW 2019Pegolf junior Indonesia Kentaro Nanayama berhasil meraih gelar juara umum di nomor individu putra turnamen ATI Ciputra Golfpreneur Junior World 2019 ...
Baca lebih lajut »

Tujuh Atlet Perempuan Arung Jeram Indonesia Raih Juara DuniaTujuh Atlet Perempuan Arung Jeram Indonesia Raih Juara DuniaDengan total skor 943, tim arung jeram Indonesia mengungguli Selandia Baru.
Baca lebih lajut »

Tahapan Pilpres 2019 Usai KPU Umumkan Kemenangan JokowiTahapan Pilpres 2019 Usai KPU Umumkan Kemenangan JokowiKPU telah mengumumkan Jokowi-Ma'ruf sebagai pemenang Pilpres, tapi belum ditetapkan. Bila tidak ada gugatan, kemungkinan penetapan dilakukan 25 atau 27 Mei.
Baca lebih lajut »

Jokowi Tunda Pertemuan dengan AHY Usai Pengumuman PilpresJokowi Tunda Pertemuan dengan AHY Usai Pengumuman PilpresPertemuan antara Presiden Jokowi dengan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan Zulkifli Hasan ditunda. Penundaan dilakukan karena pengumuman hasil Pilpres oleh KPU.
Baca lebih lajut »

Kroos: Usai Dominan di Liga Champions, Wajar Performa Madrid MenurunKroos: Usai Dominan di Liga Champions, Wajar Performa Madrid MenurunReal Madrid mengalami penurunan performa di musim ini. Hal itu dinilai wajar selepas dominasi El Real di Liga Champions dalam tiga tahun sebelumnya.
Baca lebih lajut »

Kominfo Tambah Pengawas Hoaks Usai Jokowi Menang PilpresKominfo Tambah Pengawas Hoaks Usai Jokowi Menang PilpresKominfo mengatakan menambahkan personil untuk menangani konten hoaks usai KPU umumkan Jokowi menang Pilpres.
Baca lebih lajut »

Tasya Kamila Tak Risaukan Bentuk Tubuh Berubah Usai MelahirkanTasya Kamila Tak Risaukan Bentuk Tubuh Berubah Usai MelahirkanVIRAL Tasya Kamila tak mempedulikan bagaimana netizen mengomentari bentuk tubuhnya yang berubah usia melahirkan. Banyak juga yang memberi dukungan
Baca lebih lajut »

Vlogger China Ini Viral Usai Mukbang Pakai Kerang Bentuk Mr PVlogger China Ini Viral Usai Mukbang Pakai Kerang Bentuk Mr PClam atau kerang jadi sajian yang banyak digemari. Aksi mukbang seorang wanita makan kerang bentuk aneh ini langsung viral di internet.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 10:14:18