Sejauh ini dilaporkan Metro ada 12 pemain yang bakal dilepas. Di antara Antonio Valencia dan Ander Herrera. JuanMata
jpnn.com, JAKARTA - Manchester United dikabarkan berniat mempertahankan Juan Mata dengan menawarkan kontrak baru. Kontrak ikatan kerja sama Mata dengan United diketahui berakhir pada akhir bulan ini. Karena itu, United yang masih membutuhkan jasanya segera menawarkan kontrak baru. Namun tak disebutkan berada lama durasi kontrak yang disodorkan. Dalam rangka memperbaiki skuat musim depan, Setan Merah diketahui me-list sejumlah pemain yang akan dibeli dan dilepas.
Real Madrid Siap Lepas Bale ke MU, Asalkan... Sejauh ini, dilaporkan Metro ada 12 pemain yang bakal dilepas. Di antara Antonio Valencia dan Ander Herrera. Selain itu ada, Millen Baars, Joshua Bohui, Zachary Dearnley, Callum Gribbin, Darren McIntosh-Buffonge, Matthew Olosunde, Regan Poole, Thomas Sang, Tyrell Warren, Callum Whelan, Matthew Willock, James Wilson. Untuk diketahui, Herrera diperkirakan akan bergabung dengan Paris Saint-Germain, sementara Valencia mempertimbangkan tawaran dari MLS.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
MU Tawarkan Kontrak Baru untuk Juan MataMata diharapkan bisa menjadi pemain senior yang memimpin skuat muda MU.
Baca lebih lajut »
Daniel James, Pemain Pertama yang Didatangkan Solskjaer ke MU
Baca lebih lajut »
Manajer Legendaris MU Sesalkan Kondisi KlubTidak ada mantan pemain MU yang bekerja sebagai petinggi klub. Mereka memilih membangun karier di tempat lain.
Baca lebih lajut »
Real Madrid Siap Lepas Bale ke MU, Asalkan...Bale telah lama dikaitkan dengan kepindahan ke Old Trafford, dengan klub Manchester dilaporkan tertarik pada pemain berusia 29 tahun sebelum ia pindah ke Real pada tahun 2013. GarethBale
Baca lebih lajut »
Liverpool dan MU Sama-Sama Antusias Ucapkan Selamat Hari Raya Idul FitriDua klub asal Liga Inggris, Liverpool dan MU mengucapkan selamat hari raya Idul Fitri untuk penggemar mereka seluruh dunia yang merayakan pada 5 Juni lalu.
Baca lebih lajut »
Daniel James Rampungkan Tes Medis Bersama Manchester UnitedPelatih MU Ole Gunnar Solskjaer sedang membangun tim muda untuk musim depan.
Baca lebih lajut »