MU pertimbangkan lepas Scott McTominay jika sang pemain ingin hengkang

Indonesia Berita Berita

MU pertimbangkan lepas Scott McTominay jika sang pemain ingin hengkang
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 78%

Klub Liga Primer Inggris Manchester United (MU) dikabarkan akan mempertimbangkan untuk melepas gelandang Scott McTominay jika sang pemain mengungkapkan ...

Arsip - Gelandang Skotlandia #04 Scott McTominay merayakan bersama rekan satu timnya setelah mencetak gol pertama timnya selama pertandingan sepak bola Grup A UEFA Euro 2024 antara Skotlandia dan Swiss di Stadion Cologne di Cologne pada Rabu .

Diketahui Manchester United cukup senang dengan keberadaan McTominay, namun pemain asal Skotlandia tersebut hanya menyisakan satu tahun kontrak lagi di Old Trafford dan The Red Devils memiliki opsi untuk memperpanjangnya. McTominay tercatat telah bergabung dengan tim senior Manchester United pada musim panas 2017 dan pemain berusia 27 tahun tersebut telah mencatatkan total 254 penampilan dengan sumbangan 29 gol serta delapan assist dari total 16.015 menit bermain. Ia juga mempersembahkan masing-masing satu gelar Piala FA dan Piala Liga Inggris.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Belum Menyerah, Napoli Siapkan Tawaran Kedua untuk Scott McTominayBelum Menyerah, Napoli Siapkan Tawaran Kedua untuk Scott McTominayKlub Serie A, Napoli dilaporkan belum mau menyerah untuk mendapatkan jasa Scott McTominay.
Baca lebih lajut »

Jejak Kriminal The Muckers Hooligan Klub Anyar Elkan Baggott: Pendukung Neo NaziJejak Kriminal The Muckers Hooligan Klub Anyar Elkan Baggott: Pendukung Neo NaziSelain sebagai klub tertua di Liga Inggris, ada satu fakta mengejutkan soal klub anyar Elkan Baggott.
Baca lebih lajut »

Daftar Lengkap Pemain Asing 18 Klub BRI Liga 1 2024/2025Daftar Lengkap Pemain Asing 18 Klub BRI Liga 1 2024/2025Daftar lengkap pemain asing di klub-klub BRI Liga 1 2024/2025
Baca lebih lajut »

Napoli Dipastikan Gagal Dapatkan Jasa Scott McTominay, Ini PenyebabnyaNapoli Dipastikan Gagal Dapatkan Jasa Scott McTominay, Ini PenyebabnyaAda gosip baru seputar masa depan Scott McTominay.
Baca lebih lajut »

Napoli Utus Perwakilan ke Inggris, Bakal Tuntaskan Transfer Scott McTominay?Napoli Utus Perwakilan ke Inggris, Bakal Tuntaskan Transfer Scott McTominay?Rumor kepindahan Scott McTominay ke Napoli semakin mendekati kenyataan.
Baca lebih lajut »

Fulham Kibarkan Bendera Putih, Scott McTominay Bakal Bertahan di MU?Fulham Kibarkan Bendera Putih, Scott McTominay Bakal Bertahan di MU?Scott McTominay dilaporkan kemungkinan besar akan tetap bertahan di Manchester United.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-22 02:03:21