MotoGP: Sulit Imbangi Marquez, Dovizioso Kritik Performa Motor Ducati

Indonesia Berita Berita

MotoGP: Sulit Imbangi Marquez, Dovizioso Kritik Performa Motor Ducati
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 83%

Pembalap MotoGP, Andrea Dovizioso masih menyimpan ketidakpuasan karena performa motornya masih kalah dibanding tunggangan pembalap Repsol Honda, Marc Marquez.

"Saya puas dengan posisi kedua di Le Mans karena itu hal terbaik yang bisa saya lakukan. Tapi, kami tak puas karena kami ingin bersaing dengan Marc," kata Dovizioso, seperti dilansir"Dia saat ini punya sedikit hal lebih pada saat ini. Dia mengatur dirinya lebih bagus dari semua orang, karena bisa menangani semua balapan kecuali yang pertama di Qatar. Jadi, ini tak cukup bagi kami," imbuh dia.

Dovizioso ingin menjadikan MotoGP Italia sebagai titik balik baginya musim ini. Namun, dia mengklaim kemenangan saja tak akan cukup bagi Ducati,. "Mugello adalah lintasan di mana kami bisa melaju sangat kuat dan mungkin lebih kompetitif. Meskipun saya perkirakan Yamaha juga kencang dan Marc akan melakukan segalanya untuk menang," ujar Dovizioso.

"Mugello penting, tapi kami harus membuat langkah maju dalam hal kecepatan, karena meskipun menang di Mugello dan jika tak membuat langkah maju, maka kami tak dapat bersaing ," imbuh pembalap asal Italia tersebut.2019. Dia unggul delapan poin atas Andrea Dovizioso yang menempati posisi kedua. Berita video highlights MotoGP 2019 seri Prancis di mana Marc Marquez menjadi juara dan Andrea Dovizioso harus berjuang untuk meraih posisi kedua.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

MotoGP: Baru Lima Seri, Dovizioso Sudah Menyerah Bersaing dengan Marquez?MotoGP: Baru Lima Seri, Dovizioso Sudah Menyerah Bersaing dengan Marquez?Andrea Dovizioso meraih podium kedua pada MotoGP Le Mans, Prancis akhir pekan lalu. Namun itu tidak membuatnya optimistis bisa bersaing dengan Marc Marquez.
Baca lebih lajut »

MotoGP: Marquez Bakal Bergabung ke Pramac Racing?MotoGP: Marquez Bakal Bergabung ke Pramac Racing?Pihak Pramac Racing sudah melakukan pendekatan dengan perwakilan Alex Marquez untuk bergabung pada MotoGP 2O2O.
Baca lebih lajut »

Pesan Marquez untuk Adiknya yang Akan Menyusul ke MotoGPPesan Marquez untuk Adiknya yang Akan Menyusul ke MotoGPAlex Marquez dikabarkan tengah menjajaki rencana untuk naik kelas ke MotoGP. Sudah lebih dulu merasakan sengitnya MotoGP, Marc Marquez punya pesan ke adiknya.
Baca lebih lajut »

MotoGP: Prestasi Marc Marquez Bikin Ayahnya BanggaMotoGP: Prestasi Marc Marquez Bikin Ayahnya BanggaBukti teranyar kualitas Marc Marquez tersaji pada MotoGP Prancis, di Sirkuit Le Mans, Minggu (19/5/2019). Pembalap berjuluk Baby Alien tersebut berhasil naik podium utama, yang ketiga sepanjang musim ini.
Baca lebih lajut »

Marquez Beberkan Peta Kekuatan Pembalap MotoGP 2019Marquez Beberkan Peta Kekuatan Pembalap MotoGP 2019Setelah lima balapan MotoGP 2019 berlangsung, Marc Marquez coba memetakan kekuatan lawan. Menurutnya, Andrea Dovizioso tampil...
Baca lebih lajut »

Usai MotoGP Prancis, Marquez Jadi Waspadai Quartararo dan PetrucciUsai MotoGP Prancis, Marquez Jadi Waspadai Quartararo dan PetrucciMarc Marquez mewaspdai Fabio Quartararo dan Danilo Petrucci di seri-seri balapan MotoGP selanjutnya. Itu setelah keduanya tampil apik di seri balapan Prancis.
Baca lebih lajut »

MotoGP Berencana Gelar 22 Seri Balapan Dalam Satu Musim : Okezone SportsMotoGP Berencana Gelar 22 Seri Balapan Dalam Satu Musim : Okezone SportsMotoGP bakal rencanakan 22 balapan dalam satu musim pada 2022 nanti - MotoGP - Okezone Sports
Baca lebih lajut »

Dovizioso: Kalahkan Marquez Tak Cukup Hanya dengan DoaDovizioso: Kalahkan Marquez Tak Cukup Hanya dengan DoaPebalap tim Ducati Andrea Dovizioso mengatakan untuk bisa mengalahkan Marc Marquez di MotoGP tidak bisa hanya mengandalkan berdoa dan berharap.
Baca lebih lajut »

Mari Berdoa Dovizioso Mampu Kejar MarquezMari Berdoa Dovizioso Mampu Kejar MarquezHarus ada pebalap yang mampu mengganggu Marc Marquez di MotoGP 2019, dan harapan terbesar ada di pundak Andrea Dovizioso.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 08:43:31