MotoGP Indonesia 2022 – Harapan Mario Aji Jelang Balapan di Rumah Sendiri
BOLASPORT.COM – Pembalap Honda Team Asia, Mario Aji, akan beraksi di kandang sendiri pada MotoGP Indonesia 2022.Status pembalap tuan rumah tentunya ingin dimanfaatkan Mario Aji secara maksimal untuk mendapatkan hasil yang lebih baik.Sebelumnya, Mario Aji berhasil mencapai target pada debutnya di MotoGP Qatar 2022 dengan mencapai garis finis di urutan ke-19.
Manajer Honda Team Asia, Hiroshi Aoyama, juga mengungkapkan balapan di Indonesia akan seperti berada di rumah sendiri karena atmosfer para penggemar yang luar biasa. “Minggu ini, kami berada di Indonesia, lintasan baru untuk kami. Ini adalah pertama kalinya di sini, juga kondisi yang sama untuk semua orang,” kata Aoyama, sebagaimana dikutip BolaSport.com dari akun Instagram Honda Team Asia.
“Kami berharap dapat mulai bekerja di lokasi yang fantastis ini. Kami ingin merasakan atmosfer para penggemar balap Indonesia.”
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Marc Marquez Perlihatkan Aksi yang Terlarang di Parade MotoGP 2022 IndonesiaPembalap Repsol Honda Marc Marquez posting dirinya melakukan aksi burnout saat tengah mengikuti parade MotoGP 2022 di Jakarta MarcMarquez
Baca lebih lajut »
Penjualan Tiket MotoGP Indonesia 2022: Sesuai EkspektasiWakil Direktur MGPA, Cahyadi Wanda memberikan update mengenai penjualan tiket MotoGP Indonesia.
Baca lebih lajut »
MotoGP 2022 Sebentar Lagi, 6.492 Kamar di Lombok Masih KosongKamar penginapan di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) masih tersedia jelang perhelatan Pertamina Grand Prix of Indonesia, berminat?
Baca lebih lajut »
Kesan Sejumlah Pebalap MotoGP 2022 Bertemu Presiden JokowiPara rider yang turut serta dalam parade di Jakarta memberikan kesannya seusai bertemu Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo.
Baca lebih lajut »