Modal Naik Jadi Rp 3 T, Bank Besar Mulai Akuisisi Bank Kecil

Indonesia Berita Berita

Modal Naik Jadi Rp 3 T, Bank Besar Mulai Akuisisi Bank Kecil
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 19 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 63%

OJK menaikan modal inti minimum bank dari Rp 100 miliar menjadi Rp 3 triliun.

TEMPO.CO, Jakarta - Ekonom senior Institute for Development of Economics and Finance Aviliani mengatakan saat ini lima sampai enam bank telah mencoba merger dengan bank besar. Aksi korporasi ini dilakukan menyusul Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 12/POJK.03/2020 tentang Konsolidasi Bank Umum. Dalam beleid ini, OJK menaikkan modal inti minimum perbankan dari saat inI Rp 100 miliar menjadi Rp 3 triliun pada 31 Desember 2020.

Meski demikian, Aviliani menyebut berdasarkan data Lembaga Penjamin Simpanan , kepercayaan nasabah terhadap bank-bank kecil ini masih cukup tinggi di tengah virus corona.“Karena sampai hari ini, tidak ada perpindahan dana besar-besaran,” kata Aviliani. Kepercayaan ini, kata dia, muncul karena bank yang berskala kecil ini memang selalu menjaga likuiditas mereka.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Turun Rp 8 Ribu, Harga Emas Antam Kini Rp 938 Ribu per GramTurun Rp 8 Ribu, Harga Emas Antam Kini Rp 938 Ribu per GramHarga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau emas Antam pada perdagangan hari ini turun Rp 8.000, dibanding kemarin.
Baca lebih lajut »

Dana Penanganan Covid-19 di Salatiga Rp 70 Miliar, Setiap RW Kebagian Rp 15 JutaDana Penanganan Covid-19 di Salatiga Rp 70 Miliar, Setiap RW Kebagian Rp 15 JutaSeluruh Rukun Warga di Kota Salatiga dialokasikan dana sebesar Rp 15 juta untuk penanganan pencegahan persebaran virus corona atau Covid-19.
Baca lebih lajut »

Corona, Pengemudi Grab Dapat Bantuan Rp 1,5 Juta - Rp 3 JutaCorona, Pengemudi Grab Dapat Bantuan Rp 1,5 Juta - Rp 3 JutaGrab menyiapkan bantuan untuk pengemudinya selama masa wabah corona.
Baca lebih lajut »

Wiranto Ajukan Uang Kompensasi Kasus Penusukan Rp 65 JutaWiranto Ajukan Uang Kompensasi Kasus Penusukan Rp 65 JutaLPSK sudah mengajukan permohonan kompensasi dari Wiranto ke pengadilan.
Baca lebih lajut »

Ironis, Pemkot Malang Bangun Gedung Senilai Rp 45 M di Tengah Pandemi CoronaIronis, Pemkot Malang Bangun Gedung Senilai Rp 45 M di Tengah Pandemi CoronaPemkot Malang membangun gedung bersama di tengah pandemi COVID-19. Peletakan batu bersama dilakukan oleh Wali Kota Malang Sutiaji.
Baca lebih lajut »

Jika Positif Covid-19, Driver Grab akan Diberi Santunan Rp 1,5 Juta dan Rp 3 JutaGrab Indonesia akan memberikan bantuan kepada mitranya yang positif terjangkit Covid-19.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 11:23:45