Menhub meminta ASDP bertanggung jawab terhadap keluarga korban untuk memberikan ganti rugi, perawatan dan apa yang perlu dilakukan.
Liputan6.com, Jakarta - Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan kecelakaan mobil yang jatuh di Dermaga 2 Pelabuhan Merak, Jumat menjadi pelajaran yang berharga bagi PT Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan .
Persoalan kecelakaan itu tentu hal-hal yang berkewajiban perlu dipikirkan guna meringankan korban. Karena itu, pihaknya meminta ASDP bertanggung jawab terhadap keluarga korban untuk memberikan ganti rugi, perawatan dan apa yang perlu dilakukan. Selain itu juga Menhub minta tolong Kapolda Banten dapat membantu ASDP untuk menjaga tempat-tempat tersebut agar tidak menimbulkan kembali kecelakaan.Sebuah mobil terjun ke laut di Dermaga 2 Pelabuhan Merak, Banten. Peristiwa terjadi pada Jumat malam. Kronologi berawal dari mobil yang hendak masuk ke kapal.
Korban diselamatkan personel Basarnas Banten, dibantu Polairud Polda Banten, dan petugas lainnya. Penumpang yang diselamatkan terlebih dahulu bernama Yunianto Permono, langsung dibawa ke RSKM untuk mendapatkan perawatan medis.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menhub Minta ASDP Tanggung Jawab Pengobatan dan Semua Kerugian Korban Mobil Tercebur di MerakMenteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meminta PT ASDP Indonesia Ferry bertanggung jawab atas terceburnya minibus ke laut di Dermaga 2 Pelabuhan Merak, Cilegon.
Baca lebih lajut »
Mobil Tercebur ke Laut Pelabuhan Merak, Menhub Minta ASDP Tanggung JawabMenhub meminta pengelola Pelabuhan Merak, PT ASDP Indonesia Ferry, bertanggung jawab atas kejadian mobil tercebur. Menhub meminta ASDP mengganti rugi korban.
Baca lebih lajut »
Mobil Tercebur ke Laut di Merak, Menhub Minta ASDP Beri KompensasiMenteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menginstruksikan PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) untuk memberikan kompensasi kepada korban.
Baca lebih lajut »
Menhub Perintahkan ASDP Ganti Rugi Penuh Korban Mobil Tercebur di Pelabuhan MerakMenteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meminta pihak pengelola pelabuhan bertanggung jawab penuh kepada korban mobil tercebur di Dermaga Dua Pelabuhan Merak.
Baca lebih lajut »
Soal Mobil Tercebur di Pelabuhan Merak, Menhub Minta ASDP Evaluasi PrasaranaASDP Indonesia Ferry perlu bertanggung jawab atas kejadian mobil penumpang yang jatuh ke laut di dermaga 2 Pelabuhan Merak.
Baca lebih lajut »
Mobil Penumpang Tercebur ke Laut, ASDP Tutup Dermaga 2 Pelabuhan MerakPT ASDP Indonesia Ferry (Persero) masih menutup dermaga 2 Pelabuhan Merak pada Sabtu, 24 Desember 2022.
Baca lebih lajut »