Mobil Tabrak Pembatas Jalan di Tol Ngawi , Dua Tewas dan 2 Terluka

Indonesia Berita Berita

Mobil Tabrak Pembatas Jalan di Tol Ngawi , Dua Tewas dan 2 Terluka
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tvOneNews
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 99%

Diduga akibat sopir mengantuk, sebuah mobil Fortuner mengalami kecelakaan tunggal menabrak pembatas jalan hingga terbalik di jalan tol Ngawi pada Sabtu petang (1/1/2022). Akibat kecelakaan ini sopir dan anaknya yang masih berumur 9 tahun tewas, beruntung istri dan anak keduanya hanya mengalami luka-luka.

Sekitar pukul 17.00 WIB, mobil Fortuner warna putih dengan nomor polisi AB 1402 PY mengalami kecelakaan tunggal di ruas jalan Tol Ngawi tepatnya di kilometer 551 masuk Desa Sambirejo, Kecamatan Mantingan Kabupaten Ngawi.

Sementara, Kasat Lantas Polres Ngawi, AKP Zainul Imam Syafi’i membenarkan terjadinya kecelakaan tunggal, minibus jenis Toyota Fortuner yang ditumpangi satu keluarga, yakni pasangan suami istri dan dua orang anak. Dugaan sementara kecelakaan disebabkan sopir mengantuk. “ Kronologinya, dari arah barat menuju ke timur, mobil Fortuner warna putih dengan tujuan Surabaya itu disebabkan kemungkinan besar pengemudi yang mengantuk.” Terang Zainul kepada awak media.

Ditambahkanya, dengan kelalaian tersebut kendaraan oleng dan akhirnya menabrak pembatas jembatan yang ada di jalan tol kilometer 551. Akibat kecelakaan tersebut korban ada 4, Satu MD , satu luka berat dan dua lainya Luka ringan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tvOneNews /  🏆 1. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Anggota Dishub Bekasi Mengawal Mobil Mewah secara Ilegal, Lawan Arus dan Nyaris Tabrak KendaraanAnggota Dishub Bekasi Mengawal Mobil Mewah secara Ilegal, Lawan Arus dan Nyaris Tabrak KendaraanPengawalan itu bahkan dilakukan dengan melawan arus hingga nyaris menabrak kendaraan dari arah Puncak.
Baca lebih lajut »

Minim Produk IKM Ngawi yang Dititipkan ke MinimarketMinim Produk IKM Ngawi yang Dititipkan ke MinimarketMinim Produk IKM Ngawi yang Dititipkan ke Minimarket. Penitipan produk lokal pada minimarket waralaba di Ngawi belum sesuai ekspektasi.
Baca lebih lajut »

Serba-serbi Rencana Mobil Rakyat Bebas Pajak, Ada Daftar Modelnya!Serba-serbi Rencana Mobil Rakyat Bebas Pajak, Ada Daftar Modelnya!Usulan penghapusan PPnBM untuk mobil rakyat muncul. Menteri Perindustrian Agus Gumiwang mengusulkan hal itu kepada Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati.
Baca lebih lajut »

Ashley Benson Keciduk Kendarai Mobil Milik G-Eazy, Bukti Sudah Balikan?Ashley Benson Keciduk Kendarai Mobil Milik G-Eazy, Bukti Sudah Balikan?Kabar rujuk Ashley Benson dan G-Eazy semakin kuat. Pasalnya, Ashley kepergok tengah mengendarai mobil milik G-Eazy seorang diri di kawasan Los Angeles.
Baca lebih lajut »

Pemerintah Masih Mengkaji Usulan Insentif PPnBM Mobil Baru DiperpanjangPemerintah Masih Mengkaji Usulan Insentif PPnBM Mobil Baru DiperpanjangInsentif PPnBM nol persen pada mobil baru tipe tertentu berakhir pada 31 Desember 2021.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 20:29:02