Pemerintah berencana membuat Peraturan Presiden (Perpres) khusus kendaraan listrik murni termasuk mobil listrik bukan hybrid
TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah berencana membuat Peraturan Presiden khusus kendaraan listrik murni nasional. Dengan begitu kendaraan nasional langsung loncat ke mobil listrik murni tidak melewati tahapan ke hybrid .Hal tersebut disampaikan Penasihat Khusus Menteri Bidang Kebijakan Inovasi dan Daya Saing Industri Kementerian Koordinator Bidang Maritim, Prof. Satryo Soemantri Brodjonegoro. Ia menyebut Perpres tersebut dibuat karena membuat mobil listrik murni lebih mudah dibanding hybrid.
Sedangkan di Indonesia, ia menyebut hingga saat ini tidak bisa memproduksi mesin.'Karena Indonesia sampai saat ini tidak bisa bikin engine-nya. Puluhan tahun kita tidak pernah diberi kesempatan bagaimana untuk belajar membuat engine,' tuturnya.'Listrik kan ga ada engine. Kalau hybrid kan dua penggerak yang bensin sama listrik. Motor listrik baterai sama engine,' tambah Satrio.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BPPT Akan Gelar Pameran Mobil Listrik Pertama pada September 2019BPPT akan menggelar pameran mobil listrik di Indonesia atau Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2019
Baca lebih lajut »
BPPT Akan Gelar Pameran Mobil Listrik Pertama pada September 2019BPPT akan menggelar pameran mobil listrik di Indonesia atau Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2019
Baca lebih lajut »
Bengkel Servis Khusus buat BMW Anti PeluruJika pemerintah memilih BMW Seri-7, maka mobil Jokowi akan dirawat di bengkel ini.
Baca lebih lajut »
BMW Luncurkan Beberapa Model Baru di GIIAS 2019BMW Indonesia akan membawa puluhan model ke GIIAS 2019 dan meluncurkan beberapa mobil baru.
Baca lebih lajut »
Suzuki Hadirkan Layanan Tukar Tambah dalam GIIAS 2019Program ini akan melayani proses tukar tambah dari mobil merek apapun ke Suzuki.
Baca lebih lajut »
Regulasi Belum Keluar, BMW Tetap Ngotot Jual Mobil ListrikBMW Group Indonesia memastikan akan menjual mobil listrik di ajang GIIAS 2019
Baca lebih lajut »