Konsumen kini mempunyai lebih banyak pilihan untuk mendapatkan kendaraan terbaik karena PT MMKSI baru saja memperkenalkan...
Manajemen PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia saat memperkenalkan salah satu dari dua model terbaru kendaraan penumpangnya di Indonesia. Foto/Intan R/SINDOnews- Pasar automotif nasional semakin sesak dengan produk mobil berteknologi tinggi. Konsumen kini mempunyai lebih banyak pilihan untuk mendapatkan kendaraan pilihannya karena PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia baru saja memperkenalkan dua model terbaru kendaraan penumpang Mitsubishi Motors di Indonesia.
Dengan mengusung teknologi masa depan, New Outlander PHEV dan Eclipse Cross akan diluncurkan secara resmi pada ajang GAIKINDO Indonesia Internasional Motor Show 2019 nanti. “Indonesia merupakan pasar automotif yang sangat potensial, tapi Mitsubishi Motors melihatnya lebih dari itu. Kami tidak ingin hanya membawa produk saja.
Dengan hadirnya kedua produk tersebut, Mitsubishi Motors semakin menegaskan komitmennya dalam memberikan produk-produk terbaik untuk Indonesia dan sesuai dengan tagline global “Drive your Ambition”. Tidak hanya dari sisi ekterior dan interior, seluruh produk Mitsubishi Motors hadir dengan teknologi yang lebih terdepan dan dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat dari berbagai lini kehidupan.
"Produk-produk ini merupakan realisasi dari arah strategis merek Mitsubishi Motors yang menggabungkan nilai fungsionalitas SUV, 4WD, EV, dan kemampuan untuk mengintegrasikan sistem baru akan mobilitas yang terintegrasi," klaim Naoya Nakamura.Selain mengadopsi nilai fungsional, New Outlander PHEV dan Eclipse Cross juga mengadopsi nilai emosional untuk Produk Mitsubishi Motors: Adventurous & Progressive.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kota Paling Dingin Itu Kini Lebih Panas Dibanding New YorkSuhu tertinggi Alaska sebelumnya tercatat pada 14 Juni 1969.
Baca lebih lajut »
Iklan Sound of The Pacific Terpampang di Media New ZealandDuta Besar RI untuk Selandia Baru, Tantowi Yahya, terus mempromosikan Pacific Exposition 2019. Termasuk kegiatan pendukungnya,...
Baca lebih lajut »
Dekati Pengutil Makanan, 3 Polisi New York Ini Lakukan Aksi MengejutkanPengutil itu kepergok melakukan aksinya di Manhattan saat perayaan hari kemerdekaan AS.
Baca lebih lajut »
Kemarin, trailer 'Mulan' dirilis lalu All New Mazda 3 di GIIAS 2019Dari dunia hiburan, trailer film adaptasi animasi "Mulan" dirilis dan ada kabar terbaru aktris senior Widyawati.\r\n\r\nSementara dari dunia otomotif, ...
Baca lebih lajut »
Penerimaan Konsumen terhadap Toyota Camry Hybrid MengagetkanSedan baru All New Toyota Camry berkontribusi positif terhadap penjualan Toyota selama semester pertama 2019.
Baca lebih lajut »
Suzuki New Carry Pick UP Rajai Pasar Pick upDi Banjarmasin, New Carry Pick Up bermesin 1500 cc ini menguasai 72 persen pasar.
Baca lebih lajut »