Di usia 38 tahun, Hasebe merupakan pemain tertua di Bundesliga pada musim ini.
DIREKTUR Olahraga Eintracht Frankfurt Markus Kroesche mengatakan bek Jepang berusia 38 tahun Makoto Hasebe diberi kesempatan untuk menentukan berapa lama dia mau memperkuat klub Bundesliga tersebut.
"Kami telah bertemu dengannya dan kami mengatakan dialah yang harus menentukan sampai kapan dia mau bermain. Semuanya terserah dia," ujar Kroesche."Jika dia mengatakan ingin bermain setahun lagi, dia akan bermain untuk kami." "Makoto adalah pemain profesional. Dia bukan hanya sarat pengalaman namun dia merawat tubuhnya dengan profesional."
"Dia menggunakan pengalamannya untuk mengantisipasi permainan lawan. Dia adalah pemain yang pintar. Dia membawa kestabilan di tim kami," lanjutnya.Mantan kapten timnas Jepang itu telah membela tim Samurai Biru di 114 laga sebelum memutuskan pensiun dari timnas selepas Piala Dunia 2018.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kante Dipastikan Absen Bela Chelsea di Markas AC MilanPemain tengah berusia 31 tahun itu sudah tidak membela the Blues sejak Agustus karena cedera hamstring saat latihan.
Baca lebih lajut »
Angela Lansbury, Bintang Serial Murder, She Wrote, Tutup UsiaLansburry sudah hampir berusia 60 tahun ketika mendapatkan peran yang membuat dirinya terkenal sebagai penulis novel misteri sekaligus detektif amatir dalam serial Murder, She Wrote.
Baca lebih lajut »
Kepala Sekolah SD di Buru Selatan Sudah 5 Kali Perkosa MuridnyaKepala sekolah SD di Buru Selatan ditangkap akibat memperkosa muridnya yang masih berusia 13 tahun. Polisi mengungkap pelaku sudah 5 kali melakukan aksinya. Via: detik_sulsel
Baca lebih lajut »
Anies: Stadion Tugu butuh banyak perbaikanGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, Stadion Sepak Bola Tugu di Jakarta Utara masih berusia 35 tahun tapi kondisinya sudah tidak representatif dan ...
Baca lebih lajut »
Daftar Terbaru Startup RI yang PHK Pegawai, Xendit & CarsomeSepanjang tahun 2022, sejumlah rangkaian Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) karyawan diambil oleh startup.
Baca lebih lajut »