Menteri Susi ingatkan Afrika jangan beri izin perikanan kapal asing

Indonesia Berita Berita

Menteri Susi ingatkan Afrika jangan beri izin perikanan kapal asing
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 78%

Menteri Kelautan dan Perikanan RI Susi Pudjiastuti mengingatkan negara-negara Afrika jangan memberikan izin menangkap ikan kepada kapal asing di wilayahnya ...

Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti dalam jumpa pers di Kantor KKP, Jakarta, Senin . Jakarta - Menteri Kelautan dan Perikanan RI Susi Pudjiastuti mengingatkan negara-negara Afrika jangan memberikan izin menangkap ikan kepada kapal asing di wilayahnya karena berpotensi merugikan negara itu.

Namun anehnya, lanjut Susi, izin kapal ikan eks asing hanya ada sekitar 1.300 unit, sehingga diambil kesimpulan bahwa pemilik kapal-kapal eks asing tersebut secara ilegal menggandakan izin yang seharusnya hanya untuk satu kapal untuk setiap izinnya. Berdasarkan data KKP, tercatat sejak 2014 hingga saat ini telah menenggelamkan 516 kapal karena menangkap ikan secara ilegal di berbagai kawasan perairan Indonesia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menteri Susi Juga Ancam Tenggelamkan Pembuang Sampah PlastikMenteri Susi Juga Ancam Tenggelamkan Pembuang Sampah PlastikTak hanya ke para pencuri ikan, Menteri kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti mengancam akan menenggelamkan para pembuang sampah plastik ke laut.
Baca lebih lajut »

Banyak Kapal Besar Menangkap Ikan, Nelayan Anambas Curhat kepada Menteri SusiBanyak Kapal Besar Menangkap Ikan, Nelayan Anambas Curhat kepada Menteri SusiSemestinya kapal-kapal besar dengan purse seine atau pukat di atas 30 GT tidak diperbolehkan menangkap ikan dibawah 4 mil dari bibir pantai.
Baca lebih lajut »

Menteri Susi Khawatir Laut Indonesia Lebih Banyak Sampah Plastik daripada IkannyaMenteri Susi Khawatir Laut Indonesia Lebih Banyak Sampah Plastik daripada IkannyaSusi mengatakan, sampah plastik tidak bisa hancur di laut meski sudah berusia 400 tahun.
Baca lebih lajut »

[POPULER NUSANTARA] Saldo Bank Mandiri Error | Menteri Susi Ancam Pembuang Sampah di Laut[POPULER NUSANTARA] Saldo Bank Mandiri Error | Menteri Susi Ancam Pembuang Sampah di LautKasus saldo nasabah Bank Mandiri yang tiba-tiba berkurang jadi sorotan. Lalu, Menteri Susi siapkan sanksi bagi warga yang buang sampah di laut.
Baca lebih lajut »

Menteri Susi pimpin pawai tolak plastik sekali pakaiMenteri Susi pimpin pawai tolak plastik sekali pakaiMenteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti pimpin pawai tolak plastik sekali pakai yang diikuti sekitar 1.000 orang peserta, di mulai dari Bundaran HI ...
Baca lebih lajut »

Ditemani 'Monster Plastik', Menteri Susi Hadir di Pawai Bebas PlastikDitemani 'Monster Plastik', Menteri Susi Hadir di Pawai Bebas PlastikPagi ini, ada pawai 'Bebas Plastik' di Bundaran HI, Jakpus. Menteri KKP Susi Pudjiastuti turut hadir. Simak selengkapnya di sini:
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 15:13:10