Menteri Susi Datang, RI Jadi Produsen Tuna Terbesar

Indonesia Berita Berita

Menteri Susi Datang, RI Jadi Produsen Tuna Terbesar
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 92%

Kebijakan penenggelaman kapal dilakukan untuk menyejahterakan masyarakat pesisir Indonesia dari hasil laut.

DALAM lima tahun terakhir, Kementerian Kelautan dan Perikanan telah mengeluarkan empat kebijakan guna mengembalikan dan memaksimalkan potensi kelautan Indonesia. Hasilnya, produksi ikan dalam negeri meningkat dan Indonesia menjadi produsen tuna terbesar di dunia.

"Vietnam juga banyak impor dari kita. Dari SKPT kita di Morotai banyak ekspor ke Vietnam. Mereka juga sudah banyak mengambil dari kita juga yang ilegal. Namun, mereka juga ada yang impor resmi. Jepang juga ada beli dari kita. Jadi sebetulnya, mungkin lebih dari itu," ungkap Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti, saat tampil di acara Metro TV Newsroom, Kamis .

"Moratorium itu dipakai untuk analisis evaluasi. Setelah itu, muncul Perpres 44 yang memasukkan perikanan tangkap negative list investasi asing. Jadi harus 100% investasi modal dalam negeri, kapal dalam negeri, ABK dalam negeri, dan itu sudah benar," tuturnya. Produksi perikanan periode Januari-April 2015 meningkat pesat jika dibanding dengan periode yang sama pada 2014 dan 2013. Kenaikan itu mencapai 50,32 juta ton.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Datang Tanpa Pengamanan Ketat, Susi Pudjiastuti Jenguk Wiranto di RSPADDatang Tanpa Pengamanan Ketat, Susi Pudjiastuti Jenguk Wiranto di RSPADMenteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudji Astuti sambangi RSPAD Gatoto Subroto untuk menjenguk dan melihat kondisi Menko...
Baca lebih lajut »

Menteri Susi Tetapkan Teluk Benoa Kawasan Konservasi MaritimMenteri Susi Tetapkan Teluk Benoa Kawasan Konservasi MaritimLuas kawasan konservasi mencapai 1.243,41 hektare.
Baca lebih lajut »

Menteri Susi Batalkan Reklamasi Teluk BenoaMenteri Susi Batalkan Reklamasi Teluk BenoaMenteri KKP Susi Pudjiastuti menetapkan status Perairan Teluk Benoa, Bali, sebagai Kawasan Konservasi Maritim menindaklanjuti usulan dari Gubernur Bali.
Baca lebih lajut »

Diminta Jadi Menteri Lagi, Susi: Itu Namanya Buzzer, DilarangDiminta Jadi Menteri Lagi, Susi: Itu Namanya Buzzer, DilarangTerjadi momen yang cukup menggelitik ketika Susi bervideo conference dengan Bupati Bone Andi Baso Fahsar.
Baca lebih lajut »

Menteri Susi Heran Ada Pengusaha tak Setuju Regulasi KKPMenteri Susi Heran Ada Pengusaha tak Setuju Regulasi KKPBerbagai peraturan yang dikeluarkan bertujuan melestarikan sumber daya kelautan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-29 23:14:47