Menteri Perhubungan Perkuat Kesiapan Pelabuhan Ketapang untuk Nataru 2024/2025

PERHUBUNGAN Berita

Menteri Perhubungan Perkuat Kesiapan Pelabuhan Ketapang untuk Nataru 2024/2025
NATARUBALIPELABUHAN KETAPANG
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 73 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 50%
  • Publisher: 83%

Menhub Dudy Purwagandhi meninjau Pelabuhan Ketapang untuk memastikan kesiapan dan keselamatan dalam menghadapi lonjakan penumpang Natal dan Tahun Baru 2024/2025.

Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi meninjau Pelabuhan Ketapang pada angkutan Nataru 2024/2025. Hal ini untuk memastikan keselamatan dan kesiapan infrastruktur dalam mengantisipasi lonjakan penumpang penyeberangan Jawa-Bali selama libur Natal dan Tahun Baru ( Nataru ). Bali merupakan salah satu destinasi paling diminati masyarakat saat libur Natal dan Tahun Baru. Kami telah mengantisipasi lonjakan yang mungkin terjadi. Keselamatan tetap menjadi prioritas utama.

Seluruh operasional di Pelabuhan Ketapang, termasuk kelayakan kapal dan kesiapan kru, telah memenuhi standar keselamatan yang ketat, ujar Menhub Dudy, Kamis (2/1/2025). Ia juga memastikan koordinasi lintas pemangku kepentingan dalam mendukung kelancaran arus balik dan persiapan Angkutan Lebaran (Angleb) 2025. Kesiapan Angleb harus direncanakan sejak dini, terutama dengan jarak yang dekat antara libur Nyepi dan Lebaran tahun depan. Koordinasi intensif dan kolaborasi berkelanjutan dengan semua pihak sangat krusial, ujar Menhub Dudy. ASDP telah meningkatkan kapasitas layanan di Pelabuhan Ketapang untuk arus balik Nataru. Kapasitas parkir pelabuhan kini mampu menampung hingga 1.670 kendaraan kecil, sementara kapasitas kapal meningkat menjadi 15.215 kendaraan kecil, dibandingkan Angkutan Nataru 2023 sebanyak 12.885 kendaraan. Untuk mendukung kelancaran operasional, jumlah CCTV di Pelabuhan Ketapang bertambah menjadi 110 unit, sedangkan di Pelabuhan Gilimanuk mencapai 87 unit. Kedua pelabuhan juga dilengkapi ruang monitoring terintegrasi dengan dashboard cuaca BMKG, memudahkan pengawasan secara real-time di tiga pelabuhan utama: Ketapang, Gilimanuk, dan Jangkar. ASDP bersama stakeholder menerapkan sistem delaying untuk mengelola arus kendaraan menuju pelabuhan. Buffer zone disiapkan di lokasi strategis, seperti Grand Watudodol, Terminal Sritanjung, dan Bulusan di Ketapang, serta UPPKB Cekik dan Terminal Bus Gilimanuk di Bal

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

NATARU BALI PELABUHAN KETAPANG KESISALATAN ASDP

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Arus Mudik Nataru 2024/2025 di Ketapang-Gilimanuk LancarArus Mudik Nataru 2024/2025 di Ketapang-Gilimanuk LancarPemantauan Direktur Operasi PT Biro Klasifikasi Indonesia (Persero) R. Benny Susanto menunjukkan arus mudik Nataru 2024/2025 di jalur penyeberangan Ketapang-Gilimanuk berjalan lancar, meskipun sempat terjadi penutupan sementara akibat cuaca buruk.
Baca lebih lajut »

Kapolri Tinjau Siap Pelabuhan Merak Nataru 2024-2025Kapolri Tinjau Siap Pelabuhan Merak Nataru 2024-2025Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan pengecekan kesiapan Pelabuhan Merak untuk menghadapi libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru).
Baca lebih lajut »

Kapolri Tinjau Kesiapan Pelabuhan Merak Hadapi Nataru 2024-2025Kapolri Tinjau Kesiapan Pelabuhan Merak Hadapi Nataru 2024-2025Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo meninjau langsung kesiapan Pelabuhan Merak, Banten dalam menghadapi masa libur Natal dan Tahun Baru 2024-2025. Kapolri menyatakan bahwa standar pelayanan dan pengamanan di Pelabuhan Merak semakin baik dan pihak pengelola telah menyiapkan berbagai sistem untuk mengantisipasi kepadatan penumpang.
Baca lebih lajut »

CBP Capai 2 Juta Ton, Menteri Pertanian Pastikan Pasokan Beras Aman untuk Nataru 2024/2025CBP Capai 2 Juta Ton, Menteri Pertanian Pastikan Pasokan Beras Aman untuk Nataru 2024/2025Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengklaim bahwa Cadangan Beras Pemerintah (CBP) telah mencapai 2 juta ton, menjadi yang tertinggi dalam lima tahun terakhir. Pasokan beras di masyarakat mencapai 8 juta ton, memastikan stok aman untuk perayaan Natal dan Tahun Baru 2024/2025.
Baca lebih lajut »

Ketersediaan BBM, LPG, Listrik dan Antisipasi Bencana Nataru 2024-2025 Ditegaskan Menteri ESDM Bahlil LahadaliaKetersediaan BBM, LPG, Listrik dan Antisipasi Bencana Nataru 2024-2025 Ditegaskan Menteri ESDM Bahlil LahadaliaMenteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia memastikan ketersediaan BBM, LPG, listrik, dan antisipasi bencana selama periode Nataru 2024-2025. Bahlil menyatakan bahwa pemerintah telah melakukan persiapan dan inspeksi di berbagai daerah untuk memastikan kelancaran perayaan Natal dan Tahun Baru.
Baca lebih lajut »

Infrastruktur Transportasi Diklaim Siap Hadapi Nataru, dari Pesawat hingga Kereta ApiInfrastruktur Transportasi Diklaim Siap Hadapi Nataru, dari Pesawat hingga Kereta ApiMenteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi menyatakan infrastruktur transportasi siap hadapi angkutan Nataru 2024/2025
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-16 12:08:18