Menteri Kabinet Merah Putih Koordinasi Langsung Ke Wapres Gibran Selama Prabowo di Luar Negeri

Gibran Berita

Menteri Kabinet Merah Putih Koordinasi Langsung Ke Wapres Gibran Selama Prabowo di Luar Negeri
Wapres GibranKabinet Merah PutihKabinet Prabowo
  • 📰 merdekadotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Prabowo telah memulai lawatannya ke luar negeri, dan negara yang pertama kali dikunjunginya adalah di China.

Presiden Prabowo Subianto tengah melakukan lawatan ke beberapa negara selama 16 hari ke depan. Selama Lawatan itu, para Menteri Kabinet Merah Putih akan berkoordinasi langsung dengan Wakil Presiden, Gibran Rakabuming Raka.'Ya tentu Mas Gibran sebagai wapres mengemban ketika presiden sedang melakukan lawatan keluar negeri dan kabinet terus bekerja,' kata Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan, Agus Harimurti Yudhoyono di Mall Kasablanka, Sabtu .

'Ini juga memperlihatkan komitmen kami untuk memelihara dan meningkatkan hubungan di antara negara kita, dan saya akan melanjutkan peningkatan kerja sama kedua negara,' kata Prabowo saat menyampaikan pidato dalam pertemuan bilateral dengan Zhou Leji di Beijing, Sabtu . Jadi Kerhormatan Besar Bagi Prabowo Dia mengatakan, China merupakan negara pertama yang dikunjunginya usai dilantik sebagai Presiden RI pada 20 Oktober 2024.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

merdekadotcom /  🏆 36. in İD

Wapres Gibran Kabinet Merah Putih Kabinet Prabowo

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Daftar Susunan Menteri Kabinet Kabinet Merah Putih Prabowo, Ada Mayor Teddy hingga Budi GunawanDaftar Susunan Menteri Kabinet Kabinet Merah Putih Prabowo, Ada Mayor Teddy hingga Budi GunawanBerita Daftar Susunan Menteri Kabinet Kabinet Merah Putih Prabowo, Ada Mayor Teddy hingga Budi Gunawan terbaru hari ini 2024-10-20 21:48:39 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Kabinet Merah Putih: Susunan menteri kabinet Prabowo-GibranKabinet Merah Putih: Susunan menteri kabinet Prabowo-GibranBerbeda dengan pemerintahan-pemerintahan sebelumnya, kabinet Prabowo berjumlah 48 kementerian, jauh lebih banyak ketimbang kabinet Joko Widodo selama dua periode yang berjumlah 34 kementerian. Sejumlah kementerian baru dibentuk dan sejumlah lain dipecah.
Baca lebih lajut »

Kabinet Merah Putih: Sugiono ‘anak ideologis Prabowo’ jadi menlu — Karpet merah Prabowo tampil ke panggung internasional?Kabinet Merah Putih: Sugiono ‘anak ideologis Prabowo’ jadi menlu — Karpet merah Prabowo tampil ke panggung internasional?Keinginan Presiden Prabowo Subianto untuk terlibat sangat aktif dalam panggung internasional tersirat dalam penunjukan kader Gerindra, Sugiono, sebagai Menteri Luar Negeri, ujar sejumlah pengamat.
Baca lebih lajut »

Daftar Lengkap Menteri dan Wakil Menteri Kabinet Merah Putih Prabowo-GibranDaftar Lengkap Menteri dan Wakil Menteri Kabinet Merah Putih Prabowo-GibranPresiden Prabowo Subianto sudah mengumumkan susunan kabinetnya pada Minggu malam (20/10/2024). Total ada 53 menteri dan kepala badan serta 56 orang yang mengisi posisi wakil menteri.
Baca lebih lajut »

Hari Ini, Prabowo Lantik Calon Menteri dan Wakil Menteri Kabinet Merah PutihHari Ini, Prabowo Lantik Calon Menteri dan Wakil Menteri Kabinet Merah PutihPresiden Prabowo Subianto mengumumkan nama-nama Menteri Kabinet di Istana Merdeka, Jakarta pada Minggu malam, 20 Oktober 2024. Rencananya, Presiden Prabowo akan melantik.
Baca lebih lajut »

Daftar Lengkap Menteri dan Wakil Menteri Kabinet Merah Putih PrabowoDaftar Lengkap Menteri dan Wakil Menteri Kabinet Merah Putih PrabowoPrabowo menamai kabinetnya dengan nama Kabinet Merah Putih.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-22 12:54:05