Menteri BUMN dorong PT KAI reaktivasi jalur kereta api lama
ANTARA - Menteri Bumn, Rini Soemarno mendorong reaktivasi jalur kereta api lama di Jawa Barat, dikarenakan jalur kereta api yang aktif akan menumbuhkan perekomian masyarakat sekitar jalur kereta api.
Hal tersebut, diungkapkan olehnya usai meresmikan Monumen Lokomotif Bb 300 Diesel Hiraulik pertama di Indonesia, dalam Rangkaian Hari Ulang Tahun PT Kereta Api Indonesia ke-74 Di Laswi, Bandung, Jawa Barat, Minggu Pagi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BUMN bantu korban gempa AmbonYayasan BUMN Hadir Untuk Negeri (BHUN) memberikan bantuan berupa uang tunai sebesar Rp200 juta dan 250 set terpal untuk membuat posko kepada korban gempa di ...
Baca lebih lajut »
RRI dan Iconomics Research Apresiasi 41 BUMN TerbaikRRI dan Iconomics Research memberikan apresiasi kepada 41 perusahaan BUMN yang sudah menjalankan dengan baik fungsi dan perannya, baik sebagai perwakilan negara di sektor bisnis maupun sebagai korporasi yang mencari keuntungan. RRIdanIconomicsResearch
Baca lebih lajut »
Angkasa Pura I Raih Dua Penghargaan RRI BUMN Award 2019Penghargaan ini merupakan indikator dan pengakuan atas keberhasilan Angkasa Pura I dalam membangun brand image.
Baca lebih lajut »
Penyuap Eks Dirkeu AP II Terkait Kasus Suap Antar-BUMN Segera DisidangKPK telah merampungkan penyidikan terhadap Taswin Nur, tersangka kasus dugaan suap antar-BUMN. Taswin Nur segera disidang.
Baca lebih lajut »
KAI Luncurkan Kereta Api Semi Cepat ke Bandung, Berapa Tiketnya?PT KAI meluncurkan kereta api semi cepat dari Jakarta ke Bandung dan sebaliknya.
Baca lebih lajut »