Mentan Syahrul menyebut ketersediaan bahan pokok aman dimana stok beras surplus
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Memasuki masa transisi new normal pandemi Covid 19, Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo memastikan bahwa sebelas bahan pokok nasional masih dalam kondisi aman dan terkendali. Bahkan, Mentan menegaskan sebelas kebutuhan itu berada dibawah pengawasan pemerintah. "Sampai dengan bulan Juni ini Alhamdulillah 11 bahan pokok kita dalam kondisi aman.
Menurut Mentan, perkiraan ketersediaan beras saat ini kurang lebih mencapai 21 juta ton dengan prediksi kebutuhan 12 juta ton. Adapun perkiraan stok beras sampai dengan bulan September mendatang mencapai 8,5 juta ton. Di samping itu, pemerintah juga terus menyiapkan antisipasi kemungkinan adanya kemarau panjang, kemurian sirklus lima tahunan serangan hama dan terjadinya krisis panhan dunia seperti yang disampaikan badan pangan dunia, Food and Agriculture Organization .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Legislator: Izinkan Ojol Bawa Penumpang Saat |em|New Normal|/em| |Republika OnlineLegislator meminta pemerintah izinkan ojol bawa penumpang saat new normal.
Baca lebih lajut »
Siapkan |em|New Normal|/em|, Pelindo I Optimalkan Layanan Online |Republika OnlineDigitalisasi sistem pelayanan jasa kepelabuhanan memudahkan konsumen menggunakannya
Baca lebih lajut »
Menjalin Sinergi |em|New Communications|/em| di Era New Normal |Republika OnlinePerlu strategi komunikasi yang tepat dalam masa New Normal
Baca lebih lajut »
Pertamina Siap Jalankan Protokol |em|New Normal|/em| di SPBU |Republika OnlinePertamina merekomendasikan pembayaran secara cashless melalui aplikasi MyPertamina
Baca lebih lajut »
Jokowi Tinjau Persiapan|em| New Normal|/em| di Masjid Baiturrahim |Republika OnlineSebelumnya Jokowi juga meninjau kesiapan pelaksanaan new normal di Masjid Istiqlal.
Baca lebih lajut »
Kemenparekraf Dorong Industri MICE Domestik di |em|New Normal|/em| |Republika OnlineIndustri MICE berperan penting dalam pendapatan produk domestik bruto nasional
Baca lebih lajut »