Menteri Pertanian Andi Amran Sulaeman meninjau lokasi dampak banjir bandang di Kabupaten Konawe Utara, Sulawesi Tenggara sekaligus menyerahkan bantuan 56 ton ...
Konawe Utara - Menteri Pertanian Andi Amran Sulaeman meninjau lokasi dampak banjir bandang di Kabupaten Konawe Utara, Sulawesi Tenggara sekaligus menyerahkan bantuan 56 ton bahan pangan.
Salah satu lokasi yang dikunjungi Mentan Andi Amran adalah di tenda pengungsian warga di Desa Wanggudu Raya, Kecamatan Asera, Kabupaten Konawe Utara dan di kawasan jembatan Asera. "Bantuan ini dari mitra dan kementerian pertanian total nilai Rp12 miliar, bantuan yang utama berupa beras. Jika sudah ada beras, maka semua pasti aman," ujar Menteri Andi Amran sambil menyemangati warga pengungsi.
"Kita telah membentuk tim khusus untuk membangun sawah warga yang seluas 600 hektar dan akan memberikan bibit dan pupuk secara gratis, menyiapkan traktor, kendaraan roda dua dan roda empat untuk membantu sektor pertanian warga yang sawahnya telah habis terendam banjir. Masyaraakt akan menerima lahan sudah jadi," tambah Andi Amran.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Korban Banjir Konawe Utara Rebutan Pakaian Bekas dan Alas TidurBantuan yang disalurkan berupa ribuan pakaian bekas dan ratusan alas tidur.
Baca lebih lajut »
5.703 Orang Mengungsi Akibat Banjir di Konawe UtaraPengungsi itu berasal dari 42 desa dan tiga kelurahan di enam kecamatan.
Baca lebih lajut »
Banjir di Konawe Kian MeluasVideo Terkini - Pantauan udara ribuan rumah warga Konawe masih terendam banjir pada Rabu (12/6/2019) sore,...
Baca lebih lajut »
PPDB Online Mulai Dibuka, Disdik Jakarta Utara Pastikan Sistem StabilSudin Pendidikan Jakut telah membuka PPDB bagi calon pelajar mulai tingkat SD hingga SMA atau SMK. Sistem online PPDB yang...
Baca lebih lajut »
Lebaran Topat dan Upaya Membangun Kembali Lombok UtaraLebaran Topat dihadiri pula kalangan non-Muslim
Baca lebih lajut »
Harga Cabai Merah di Tapanuli Utara Naik
Baca lebih lajut »