Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo menelusuri soal bencana kelaparan di Distrik Agandugume dan Lambewi, Kabupaten Puncak, Papua Tengah, yang diduga meninggal dunia akibat kelaparan.
Namun berdasarkan laporan yang diterimanya, enam warga yang merupakan satu keluarga itu bukan meninggal karena kelaparan, melainkan diare.
"Jadi ini menurut saya, tapi mari temen-temen mengecek, bukan karena kelaparan, tapi karena muntaber," ujarnya. Disisi lain, dia menyampaikan bahwa kementeriannya akan melakukan upaya untuk mengatasi kondisi di Kabupaten Puncak, Papua Tengah. Mulai dari, memberikan bantuan makanan selama tiga bulan hingga menyerahkan 10.000 tanaman polybag yang bisa ditanam di pekarangan rumah.
2 dari 2 halamanCuaca EkstremSebelumnya, Cuaca ekstrem yang melanda dua distrik di Kabupaten Puncak, Papua Tengah sejak bulan Juni 2023 dilaporkan menyebabkan enam orang meninggal dunia. Bahkan, kata dia, ada seorang ibu terpaksa melahirkan bayinya secara prematur karena kelelahan saat mencari makan yang menyebabkan bayinya meninggal sesaat setelah dilahirkan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mentan: Kematian di Papua Tengah bukan karena kelaparan - ANTARA NewsKabar soal meninggalnya enam orang di Kabupaten Puncak, Papua Tengah, yang disebut-sebut akibat adanya kelaparan, beredar baru-baru ini. Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengatakan penyebabnya bukanlah kelaparan. Tonton selengkapnya:
Baca lebih lajut »
Kemensos Pastikan Bantuan Logistik Sudah Diterima Masyarakat Papua TengahKementerian Sosial memastikan 17,1 ton bantuan logistik untuk masyarakat terdampak kekeringan di Distrik Agandugume dan Lambewi Kabupaten Puncak Jaya, Papua Tengah, sudah diterima.
Baca lebih lajut »
6.000 Pengungsi Kekeringan di Papua Tengah Dapat Bantuan, Perlu Solusi Jangka PanjangSebanyak 6.000 warga yang mengungsi akibat bencana kekeringan di Kabupaten Puncak, Papua Tengah, mendapatkan bantuan. Pemerintah tengah mengkaji penanganan jangka panjang agar bencana itu tidak terulang. Nusantara AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Kekeringan dan Kelaparan di Papua Tengah, BNPB Distribusi Logistik dan PeralatanBencana kekeringan dan kelaparan dialami warga Distrik Agandugume dan Distrik Lambewi, Kabupaten Puncak, Provinsi Papua Tengah.
Baca lebih lajut »
Papua Tengah krisis kelaparan akibat gagal panen, enam orang meninggal - BBC News IndonesiaBencana kekeringan menimbulkan krisis kelaparan di Papua Tengah yang membuat enam orang meninggal, pegiat lingkungan ungkap seharusnya bencana ini bisa diantisipasi lebih awal karena ini kejadian yang berulang
Baca lebih lajut »
Papua Niugini di Tengah Tarikan Pengaruh AS-China di Pasifik SelatanPasifik Selatan terus menjadi wilayah strategis yang diperebutkan oleh negara-negara adidaya. Posisi negara-negara di kawasan itu, seperti Papua Niugini dan Kepulauan Solomon menjadi kian strategis. Internasional AdadiKompas
Baca lebih lajut »