Nasir meminta kepada pihak kampus untuk bisa mengutamakan dialog dengan mahasiswa
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi M Nasir mengklarifikasi bahwa pihaknya tidak melarang adanya aksi demonstrasi oleh mahasiswa. Ia menyadari bahwa penyampaian pendapat dengan cara turun ke jalan pun dilindungi oleh Undang-Undang.
Walaupun aksi demonstrasi diperbolehkan oleh hukum, namun Nasir sendiri meminta kepada pihak kampus untuk bisa mengutamakan dialog dengan mahasiswanya. Rektorat diminta untuk memberi sosialisasi yang baik mengenai peraturan perundang-undangan yang sedang digodok oleh pemerintah, sehingga mereka memahami duduk persoalan yang ada.
Pernyataan Menristekdikti didukung oleh Ketua FRI sekaligus Rektor Universitas Diponegoro Jawa Tengah, Yos Johan Utama. Yos menyampaikan bahwa seluruh rektor perguruan tinggi nasional sudah satu suara untuk menjaga kondusivitas kampus. Kampus juga membuka ruang dialog dengan para mahasiswa untuk membahas sejumlah isu krusial, termasuk polemik revisi UU KPK hingga rancangan KUHP.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bantah Disdik, Anies Tak Akan Cabut KJP bagi Siswa yang Ikut DemoAnies memastikan tidak ada pencabutan KJP bagi siswanya yang ikut demo. Anies menuturkan tugas pemerintah memastikan anak dapat pendidikan hingga tuntas. Apa kata Anies? AniesBaswedan DemoPelajar
Baca lebih lajut »
Megawati tak Salami Paloh, PDIP Bantah Ada KeretakanMomen dingin Megawati dan Surya Paloh terjadi saat pelantikan anggota DPR/MPR.
Baca lebih lajut »
Polda Metro Bantah Kabar Glodok Dijaga PanserPolda Metro Jaya menegaskan bahwa kabar kawasan Glodok dan sekitarnya dijaga panser dan kondisi Jakarta siaga satu adalah tidak benar.
Baca lebih lajut »
Polisi Bantah Tetapkan Status Siaga 1 di JakartaKabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono memastikan pesan singkat berisi informasi Jakarta berstatus siaga 1 adalah hoaks.
Baca lebih lajut »
Pemprov Sumbar Bantah Minta Warganya Keluar dari WamenaWagub Sumbar justru mengimbau warganya tetap di Wamena dengan jaminan keamanan.
Baca lebih lajut »