Menpora Zainudin Amali meminta atlet yang terpilih ke SEA Games 2021 Vietnam serius mempersiapkan diri sehingga dapat mempersembahkan medali. seagamesvietnam
Dia menambahkan bahwa setelah pelaksanaan SEA Games di Vietnam, seleksi pengiriman atlet ke multicabang olahraga internasional akan lebih ketat lagi dengan menggunakan parameter yang terukur dan berdasarkan data. Artinya, hanya cabang olahraga dan atlet yang dapat meraih medali saja yang akan diberangkatkan.
“Jika sekarang berdasarkan data, ke depan akan lebih ketat lagi. Sekarang paradigma harus berubah, SEA Games adalah sasaran antara saja guna menuju jenjang di atasnya hingga Olimpiade," katanya menegaskan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menpora Kunjungi 4 Cabor, Pastikan Kelancaran Persiapan SEA Games 2021Menpora Republik Indonesia, Zainudin Amali, melakukan kunjungan ke empat cabang olahraga yang tengah melakukan persiapan menuju SEA Games 2021 Vietnam.
Baca lebih lajut »
Kecelakaan Mudik, Mantan Atlet Peraih Emas SEA Games Meninggal DuniaSuryati bersama keluarganya sedang melakukan perjalanan mudik.Jenazah Suryati langsung di bawa ke Rumah Sakit Awal Bross, Pekanbaru selanjutnya dibawa ke Medan.
Baca lebih lajut »
Atlet Atletik Muhammad Zohri Siap Tanding di SEA Games Hanoi 2021SEA Games edisi ke-31 itu terkendala pelaksanaannya pada 2021 lantaran pandemi Covid-19 yang ikut melanda Vietnam.
Baca lebih lajut »
Indonesia Optimis Semua Atlet yang Dikirim ke SEA Games 2021 Sumbang Medali - Pikiran-Rakyat.comAsmawi mengatakan, kala itu Indonesia mengirim 841 atlet ke ajang olahraga dua tahunan tersebut dan optimis akan semua atlet bawa medali.
Baca lebih lajut »
Jelang Sea Games Vietnam, PB PRSI Evaluasi 16 Atlet Usai Time TrialPB PRSI akan mengevaluasi 16 atlet yang nama-namanya sudah diserahkan kepada KOI dan didaftarkan kepada panitia SEA Games Vietnam usai time trial timnas renang Indonesia, Sabtu.
Baca lebih lajut »