Menpora: Kualifikasi Piala Asia jadi modal Timnas di Piala Dunia U-20
Minggu, 11 September 2022 13:29 WIB
ANTARA - Indonesia akan menjadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023. Untuk itu, Tim Nasional U-20 perlu mendapatkan modal pengalaman, di mana salah satunya, seperti dikatakan Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali di Jakarta, Minggu , pertandingan Tim Nasional Indonesia di laga kualifikasi Grup F Piala Asia U-20, 14-18 September merupakan modal untuk uji coba sebelum berlaga di Piala Dunia U-20 2023 mendatang.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ganjar luncurkan kredit bunga rendah untuk pedagang dan UMKM - ANTARA NewsANTARA - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meluncurkan program kredit berbunga rendah dari Bank Jateng yang bisa dimanfaatkan oleh pedagang dan pelaku UMKM ...
Baca lebih lajut »
Pidato perdana, Raja Charles III berjanji melayani rakyat Inggris - ANTARA NewsANTARA - Raja Charles III menyampaikan pidato perdananya di Istana Buckingham, London, Inggris pada Jumat (10/9) waktu setempat, setelah menggantikan Ratu ...
Baca lebih lajut »
Tiga jenazah korban kecelakaan di Wonosobo dimakamkan di Gandurejo - ANTARA NewsSebanyak tiga dari enam jenazah korban kecelakaan maut yang terjadi di Simpang Empat Pasar Kertek Kab. Wonosobo pada Sabtu (10/9) tiba di rumah duka di Dusun Jambon, Desa Gandurejo, Temanggung. Berita selengkapnya:
Baca lebih lajut »