Menpora Dito sebut asam lambungnya naik saat liat perjuangan timnas

Indonesia Berita Berita

Menpora Dito sebut asam lambungnya naik saat liat perjuangan timnas
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 78%

Menpora Dito Ariotedjo menyebutkan asam lambungnya sempat naik saat melihat secara langsung perjuangan Marselino Ferdinan dan kawan-kawan merebut medali emas ...

Menpora Dito Ariotedjo memberi keterangan setelah Timnas Indonesia meraih emas SEA Games 2023 di Olympic Stadium Phnom Penh, Kamboja, Selasa . ANTARA/Bayu Kuncahyo

Pada laga yang ketat tersebut, Timnas Garuda Muda sukses mengalahkan Thailand dengan skor 5-2 melalui perpanjangan waktu setelah pada waktu normal kedudukan sama kuat 2-2. Menurut menteri termuda di Kabinet Indonesia Maju itu kemenangan tim asuhan Indra Sjafri merupakan buah keras persiapan yang dilakukan oleh semua tim yang terlihat."Kemenangan ini juga berhasil membuktikan kalau Indonesia adalah pejuang," kata Menpora yang mempunyai nama lengkap Ario Bimo Nandito Ariotedjo itu.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ketua MPO GAMKI Puji Menpora Dito Ariotedjo Karena Peduli Organisasi KepemudaanKetua MPO GAMKI Puji Menpora Dito Ariotedjo Karena Peduli Organisasi KepemudaanKetua MPO GAMKI Michael Wattimena berikan pujian buat Menpora Dito Ariotedjo yang peduli terhadap organisasi kepemudaan
Baca lebih lajut »

Momen Menpora Dito Ariotedjo Kalungkan Medali Emas pada Timnas U-22!Momen Menpora Dito Ariotedjo Kalungkan Medali Emas pada Timnas U-22!Timnas Indonesia U-22 menjadi juara sepak bola Sea Games usai menumbangkan kesebelasan Thailand dengan skor 5-2.
Baca lebih lajut »

Menpora Dito: Alhamdulillah Indonesia Lewati Target 69 Medali Emas SEA GamesMenpora Dito: Alhamdulillah Indonesia Lewati Target 69 Medali Emas SEA GamesTercatat hingga Senin 15 Mei, Indonesia telah memastikan 76 medali emas SEA Games 2023. Torehan itu melebihi target dari Presiden Joko Widodo.
Baca lebih lajut »

Menpora usul tambahan bonus atlet SEA Games ke PresidenMenpora usul tambahan bonus atlet SEA Games ke Presiden'Saya akan usulkan ke Bapak Presiden, jika tembus target medali emas di atas 69 pasti kami akan memohon ke beliau, siapa tahu ada gerakan hati Pak Presiden,' kata Menpora Dito di Ambon.
Baca lebih lajut »

Menpora Usul Tambahan Bonus Atlet SEA Games 2023 ke PresidenMenpora Usul Tambahan Bonus Atlet SEA Games 2023 ke PresidenMenteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo akan mengusulkan tambahan bonus bagi atlet yang meraih medali emas di SEA Games 2023 Kamboja kepada Presiden Jokowi.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-19 16:11:12