Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno optimistis ajang Tanjungpinang Fest 2024 di Jalan Merdeka, Kota Tanjungpinang, Provinsi ...
Menparekaf RI Sandiaga Uno membuka Tanjungpinang Fest 2024 di Jalan Merdeka, Kota Tanjungpinang, Kepri, Minggu malam. ANTARA/Ogen
"Apalagi Jalan Merdeka sejak zaman dahulu memang jadi pusat ekonomi di Tanjungpinang, sehingga amat layak dieksplorasi jadi daya tarik wisata," kata Sandiaga saat membuka Tanjungpinangmasuk dalam Kharisma Event Nusantara Kemenparekraf 2024 karena memadukan konten dan narasi menarik, kemudian menampilkan kesenian dan budaya khas Melayu, hingga merepresentasikan perjalanan wisata serta peluang ekonomi kreatif.
"Kami turut mengajak semua elemen pemerintah dan masyarakat agar berinovasi, beradaptasi berkolaborasi agar Kepri jadi provinsi terdepan, khususnya untuk urusan pariwisata," ucap Sandiaga.Menparekaf Sandiaga Uno didampingi Gubernur Kepri Ansar Ahmad meminum kopi bersama pada acara Tanjungpinang Fest 2024 di Jalan Merdeka, Kota Tanjungpinang, Kepri, Minggu malam. ANTARA/Ogen2024 merupakan ketiga kalinya digelar di Jalan Merdeka, Kota Tanjungpinang, atau sejak 2022.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
J Balvin Guncang Hari Pertama We The Fest 2024We the Fest 2024 berlangsung 19 - 21 Juli 2024 di GBK Senayan Jakarta
Baca lebih lajut »
Sensasi Akhir We The Fest 2024 Masih Membekas Berkat Joji, Teddy Swims, dan Peach PitWe The Fest 2024 berlangsung 19 - 21 Juli 2024 di GBK Senayan Jakarta
Baca lebih lajut »
Eks Jenderal Polisi Pengungkap Kasus Gayus Tambunan Kembali Mendaftar Jadi Capim KPK, Ini SosoknyaMasa pendaftaran seleksi capim KPK periode 2024-2029 dimulai 26 Juni 2024 hingga 15 Juli 2024
Baca lebih lajut »
Pendaftaran KIP Kuliah 2024 Dibuka Lagi Hari Ini, Berikut Syarat dan Cara DaftarnyaPendaftaran KIP Kuliah 2024 dibuka lagi mulai 29 Juli 2024 hingga 31 Oktober 2024.
Baca lebih lajut »
Piala Presiden 2024, Ajang Persiapan David Da Silva dan Persib untuk Liga 1 2024/2025Serupa dengan Bojan Hodak, David Da Silva tak muluk-muluk harus juara di turnamen pramusim Liga 1 2024/2025, Piala Presiden 2024.
Baca lebih lajut »
KONI Bayan Championship 2024, Ajang Road To PON XXI Aceh-Sumut 2024KONI Bayan Championship 2024 resmi dibuka pada 22-28 Juli 2024. Kompetisi Taekwondo pertama ini digelar sebagai ajang Road To PON XXI Aceh-Sumut 2024.
Baca lebih lajut »