Menpan RB Ciduk Banyak Anggaran Terbuang untuk Modus Perjalanan Dinas

Anggaran Berita

Menpan RB Ciduk Banyak Anggaran Terbuang untuk Modus Perjalanan Dinas
Perjalanan DinasMenpan RbAzwar Anas
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 83%

Menpan RB Abdullah Azwar Anas menemukan masih banyak menemukan pemanfaatan anggaran yang belum sesuai alokasi.

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi , Abdullah Azwar Anas , meminta seluruh instansi pemerintah melakukan reformasi birokrasi yang punya dampak langsung.

'Kita ini kadang membagi rata anggaran. Bagito, bagi-bagi roto. Begitu Bappeda lihat anggarannya berapa, setiap dinas naikan 5 persen, 5 persen semua. Ini enggak bener, enggak boleh lagi,' desaknya. Sebagai contoh, ia juga masih banyak menemukan pemanfaatan anggaran yang belum sesuai alokasi. Lewat modus-modus semisal perjalanan dinas hingga penanganan stunting.

Presiden meminta agar kepala daerah dapat mengimplementasikan program pembangunan dalam Rencana Kerja Pemerintah yang berorientasi hasil agar manfaatnya dapat dirasakan masyarakat. Selain adanya sinkronisasi, program dalam RKP juga harus berorientasi pada hasil yang memberi pendapatan ekonomi daerah.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Perjalanan Dinas Menpan Rb Azwar Anas Stunting

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menpan-Rebiro Sebut Banyak Foto Pejabat di Website PemdaMenpan-Rebiro Sebut Banyak Foto Pejabat di Website PemdaMenpan-RebiroAbdullah Azwar Anas mengatakan banyak foto pejabat daerah yang terpampang dalam portal atau website pemerintah daerah pemda menjelang Pilkada 2024
Baca lebih lajut »

DPR Tolak Anggaran Pendidikan dari Anggaran Pendapatan APBN: Bisa Turun Rp 130 TDPR Tolak Anggaran Pendidikan dari Anggaran Pendapatan APBN: Bisa Turun Rp 130 TKomisi X DPR RI tidak setuju permintaan Menkeu Sri Mulyani soal anggaran pendidikan 20 persen diambil dari anggaran pendapatan APBN. Ini sebabnya.
Baca lebih lajut »

Pendidikan: Polemik wacana anggaran berbasis pendapatan negara, anggaran pendidikan berpotensi menyusutPendidikan: Polemik wacana anggaran berbasis pendapatan negara, anggaran pendidikan berpotensi menyusutKementerian Keuangan mewacanakan mengubah pengaloakasian anggaran pendidikan nantinya diambil dari pendapatan negara, bukan lagi masuk dalam belanja negara. Namun, sejumlah pihak mengatakan cara ini bisa menyusutkan anggaran untuk pendidikan sekitar Rp100-150 triliun.
Baca lebih lajut »

Badan Anggaran DPR RI Sepakati Peningkatan Anggaran 6% pada RAPBN 2025Badan Anggaran DPR RI Sepakati Peningkatan Anggaran 6% pada RAPBN 2025Badan Anggaran DPR RI menyetujui alokasi belanja negara pada 2025 sebesar Rp3.621,31 triliun.
Baca lebih lajut »

Tega-teganya Kepala Sekolah Tilep Duit Pembangunan SLB, Kerugian Ratusan JutaTega-teganya Kepala Sekolah Tilep Duit Pembangunan SLB, Kerugian Ratusan JutaDana alokasi khusus untuk SLB itu pada tahun anggaran 2022 dengan total anggaran sebesar Rp941.235.000
Baca lebih lajut »

Banyak Program Prioritas, Nadiem Optimistis Anggaran Kemendikbud Tahun 2025 DitambahBanyak Program Prioritas, Nadiem Optimistis Anggaran Kemendikbud Tahun 2025 DitambahMendikbud Ristek Nadiem Anwar Makarim optimistis DPR akan menambah anggaran untuk Kemendikbud Ristek tahun 2025.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 20:52:49