Menko PMK Muhadjir Effendy mengajak PTS harus ikut berkontribusi nyata bagi pembangunan SDM Indonesia, dalam menyongsong era Indonesia emas 2045.
Jakarta, Beritasatu.com - Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy mengajak perguruan tinggi swasta harus ikut berkontribusi nyata bagi pembangunan sumber daya manusia Indonesia, dalam menyongsong era Indonesia emas 2045.
Pada 15-25 tahun mendatang, postur angkatan kerja di Indonesia akan banyak bergeser. Posisi mereka yang berpendidikan rendah akan digeser oleh generasi di bawahnya. Pada tahun 2021 lalu, angka partisipasi kasar pendidikan tinggi baru mencapai 31,18%. Kapasitas perguruan tinggi secara keseluruhan hanya bisa menampung sekitar setengah lulusan lulusan SMA dan yang sederajat yang berjumlah sekitar 3,8 juta orang setiap tahun.“Kita berharap dapat meningkatkan APK PT menjadi 50% di tahun 2035 nanti. Dan itu membutuhkan tambahan kapasitas sekitar 5,2 juta dibandingkan daya tampung mahasiswa di tahun 2019,” jelas Menko PMK.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menko PMK usulkan tambahan anggaran sebesar Rp50 miliarMenteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengusulkan tambahan anggaran sebesar Rp50 miliar untuk memperkuat ...
Baca lebih lajut »
Menko PMK Tegaskan Penyandang Disabilitas Punya Hak Penuh dalam Pendidikan | Kabar24 - Bisnis.comPenyandang disabilitas memiliki hak penuh atas pendidikan tetapi dalam pemenuhannya masih terkendala banyak hal, salah satunya adalah jumlah guru pembimbing khusus yang masih minim
Baca lebih lajut »
Soal Stok Daging Sapi Idul Adha, Mentan Pastikan dari Zona Hijau PMKMentan Syahrul Yasin Limpo menegaskan, pihaknya tidak menganggap enteng kasus PMK yang mewabah saat ini.
Baca lebih lajut »
Viral Sopir Pikap Angkut Sapi Tolak Ditilang saat Razia PMK, Tantang Duel Polantas | merdeka.comSempat terdengar tantangan duel dari sopir truk kepada petugas polisi. Ucapan tersebut disampaikan sang sopir dalam bahasa daerah setempat.
Baca lebih lajut »
Dokter Mukhlas Yasi Alamsyah Ramu Obat Herbal PMK dari Tetes Tebu, Bakteri dan Daun AntiradangRADARSEMARANG.ID – Dokter hewan Mukhlas Yasi Alamsyah berhasil menciptakan ramuan herbal untuk Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada hewan ternak seperti sapi. Obat herbal itu terbukti mampu menyembuhkan sapi yang terindikasi terjangkit PMK. Jelang Hari Raya Idul Adha, wabah PMK bagi hewan ternak sapi marak. Hal ini sempat membuat para peternak sapi resah. Sebab, temuan […]
Baca lebih lajut »
Berkunjung ke Unzah Genggong, Khofifah Singgung Vaksin PMK Bisa AgustusWabah yang menjadi momok bagi peternak ini segera dicarikan solusinya. Rencananya vaksinasi PMK sudah dapat dilakukan Agustus mendatang.
Baca lebih lajut »