Airlangga menilai langkah-langkah yang diambil dalam penangangan Covid-19 sudah tepat bagi struktur ekonomi dan tatanan sosial masyarakat Indonesia.
Hartarto mengatakan, strategi pemerintah untuk pulih dan bangkit di era post-pandemi, dengan langkah-langkah yang diambil sudah tepat bagi struktur ekonomi dan tatanan sosial masyarakat Indonesia.yang diambil oleh Indonesia memang berbeda dengan negara lain. Hal itu ia ungkapkan dalam diskusi virtual yang digelar oleh Ikatan Alumni Harvard di Indonesia, yang bertemakan Transformasi Politik, Ekonomi, dan Sosial Indonesia di Era Post-Pandemic.
Mantan Menteri Perindustrian ini juga menuturkan, indikator-indikator ekonomi Indonesia juga terus menunjukan tren yang terus meningkat, mulai dari neraca pedagangan yang positif, stabilnya nilai tukar rupiah terhadap dollar Amerika Serikat , hingga Indeks Harga Saham Gabungan di pasar saham yang sempat menyentuh level tertingginya dalam 5 tahun terkahir di angka Rp 6.992.
Untuk pemulihan ekonomi post-pandemi, pemerintah telah mempersiapkan sejumlah instrumen. Mulai dari anggaran negara, proteksi sosial untuk masyarakat yang paling rentan terhadap economic shock yang diakibatkan oleh pandemi, seperti pekerja harian dan pekerja informal.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Penanganan Covid-19 Membaik, Kemenkes Klaim BOR RS Covid-19 Turun hingga 17 PersenKemenkes mencatat keterisian tempat tidur (BOR) rumah sakit Covid-19 secara nasional mengalami tren penurunan.
Baca lebih lajut »
IDI: Indonesia Masuk Fase Endemi Covid-19 Paling Lambat 3 Bulan Lagi - Pikiran-Rakyat.comKetua Satgas Covid-19 PB IDI, Prof. Zubairi Djoerban mengungkapkan kapan Indonesia bisa beralih memasuki masa endemi.
Baca lebih lajut »
COVID-19 Kembali Naik di Negara Lain Harus Jadi Perhatian IndonesiaIndonesia harus tetap waspada dengan kasus COVID-19 yang naik di negara lain.
Baca lebih lajut »
Satgas: Testing Covid-19 Turun Hingga 52 Persen | merdeka.comPenurunan testing terjadi di tengah relaksasi aturan perjalanan dalam negeri. Pemerintah tidak lagi mewajibkan tes Polymerase Chain Reaction (PCR) dan antigen bagi pelaku perjalanan domestik yang sudah mendapatkan vaksinasi lengkap.
Baca lebih lajut »
Dua Tahun Dilanda Covid-19, Perawat Menjadi Garda Terdepan Penanganan Pandemi - tvOneSejak Covid-19 mulai terdeteksi di Indonesia tahun 2020 lalu sebanyak 711 perawat meninggal dunia sedangkan ribuan lainnya terkonfirmasi positif Covid-19 - tvOne
Baca lebih lajut »