Menkes: Banyak Calon Dokter Spesialis Ingin Bunuh Diri, Kasus di Undip Diinvestigasi

Perundungan Berita

Menkes: Banyak Calon Dokter Spesialis Ingin Bunuh Diri, Kasus di Undip Diinvestigasi
Budi Gunadi SadikinMenkesBerita
  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 60 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 55%
  • Publisher: 70%

Pelaku praktik perundungan, surat izin praktik (SIP) dan surat tanda registrasi (STR) akan dicabut.

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin memberikan keterangan pers di Istana Wakil Presiden, Kamis .”Dan banyak, kan, memang yang ingin bunuh diri. Jadi, ini sudah fenomena yang besar yang terjadi. Nah di sini, saya mengajak sebenarnya semua sektor agar, yuk, kita hentikan, kita putuskan kebiasaan ini. Karena ini adalah kebiasaan buruk, berdampak buruk, di profesi yang sangat mulia kedokteran.

Saat ini, lanjutnya, Kemenkes sedang melakukan audit bekerja sama dengan kepolisian setempat untuk melakukan pemeriksaan terhadap kasus bunuh diri pada dokter di program studi anestesi Universitas Diponegoro di RSUP Dr Kariadi. Kemenkes sudah menemukan, bukti catatan harian dokter tersebut. Dari catatan itu, perkembangan moral kejiwaannya bisa dipelajari.

Menkes menegaskan bahwa penghentian kegiatan pendidikan itu hanya dilakukan sementara. ”Kami tidak ada niat ini untuk menutup selama-lama. Enggak. Kita mau bikin situasi yang nyaman agar semua orang pada saat kita panggil bisa berbicara apa adanya tanpa takut diintimidasi, diancam oleh senior-seniornya. Dengan begitu, kita bisa ambil tindakan yang tegas dan kemudian insya Allah bisa dibuka kembali,” ujarnya.Menkes juga mengaku sudah bicara dengan Menteri Pendidikan Nasional Nadiem Makarim.

Muhadjir kemudian mengungkapkan bahwa Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2023 tentang Kesehatan menempatkan pemerintah lebih kuat dalam menghadapi perundungan di dunia pendidikan untuk kedokteran. Dengan demikian, pemerintah bisa mengendalikan dan membatasi kemungkinan terjadinya penyimpangan dalam praktik-praktik senioritas.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

hariankompas /  🏆 8. in İD

Budi Gunadi Sadikin Menkes Berita Aktual Wapres Amin Ppds Program Pendidikan Dokter Spesialis Calon Dokter Spesialis

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

VIDEO: Menkes: Dokter Asing Tak Untuk Saingi Dokter LokalVIDEO: Menkes: Dokter Asing Tak Untuk Saingi Dokter LokalMenkes Budi Gunadi Sadikin undang undang kesehatan terkait tenaga kesehatan asing sudah disetujui oleh presiden dan DPR.
Baca lebih lajut »

Menkes Bicara Pilar Transformasi Sistem Kesehatan Hingga Krisis DokterMenkes Bicara Pilar Transformasi Sistem Kesehatan Hingga Krisis DokterMenkes BGS Bicara 6 Pilar Transformasi Sistem Kesehatan Hingga Krisis Dokter RI
Baca lebih lajut »

Menkes BGS Blak-Blakan Soal Rencana Impor Dokter AsingMenkes BGS Blak-Blakan Soal Rencana Impor Dokter AsingMenkes BGS buka-bukaan soal alasan Indonesia berencana mendatangkan dokter asing.
Baca lebih lajut »

Urgensi ketahanan nasional bagi dokter dan pendidikan dokterUrgensi ketahanan nasional bagi dokter dan pendidikan dokterAda dua peristiwa penting yang terjadi pada akhir bulan Juli lalu yang sangat relevan dengan dunia kedokteran. Pertama, pertemuan para Dekan Fakultas ...
Baca lebih lajut »

Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit Dibuka, Dokter dari Daerah Terpencil DiutamakanPendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit Dibuka, Dokter dari Daerah Terpencil DiutamakanPendaftaran program pendidikan dokter spesialis berbasis rumah sakit dibuka dan diprioritaskan untuk dokter dari daerah.
Baca lebih lajut »

Protes Dokter Merebak di India pasca Pemerkosaan dan Pembunuhan Seorang DokterProtes Dokter Merebak di India pasca Pemerkosaan dan Pembunuhan Seorang DokterLayanan rumah sakit terganggu di beberapa kota di India pada hari Selasa (13/8) setelah protes dokter menyebar ke seluruh pelosok negeri menyusul pemerkosaan dan pembunuhan seorang dokter magang di kota Kolkata, kata pihak berwenang dan media. Ribuan dokter berunjuk rasa pada hari Senin (12/8)...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 13:59:53