Menjelang Lebaran, Jasa Marga Catat 220.782 Kendaraan di Tol Wilayah Jawa Timur TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta -Jasa Marga Transjawa Tollroad Regional Division mencatat 220.782 kendaraan berada di wilayah tol Jawa Timur menjelang H-10 dan H-7. Menurut Marketing and Communication Department Head JTT Tody Satria dari hasil pantauan dari 22-25 April 2022, kendaraan paling banyak menuju Surabaya dan Malang.“JTTRD mengimbau kepada pengguna jalan tol Transjawa untuk mempersiapkan diri sebelum memasuki perjalanan di jalan tol,” katanya dalam keterangan tertulis, Selasa, 26 April 2022.
Lalu yang meninggalkan Surabaya melalui GT ini sebesar 67.436 kendaraan.Kemudian di GT Kejapanan Utama mencatat 100.204 kendaraan menuju Surabaya. Sedangkan yang meninggalkan Surabaya sebanyak 101.626 kendaraan.Untuk GT Singosari, sebanyak 46.774 kendaraan menuju Malang. Lalu yang meninggalkan Malang berjumlah 42.846 kendaraan.Wilayah tol Jawa Tengah, JTT mencatat sebanyak 146.551 kendaraan menuju Semarang. Rinciannya adalah di GT Kalikangkung saat ini ada 79.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Soal Video Viral Macet, Ini Penjelasan Jasa MargaMenurut Jasa Marga video viral tersebut adalah video yang direkam pada 27 Maret 2022 atau sebelum bulan Ramadan.
Baca lebih lajut »
Jasa Marga beri penjelasan terkait video viral macet jelang LebaranPT Jasa Marga (Persero) Tbk memberikan penjelasan terkait video kepadatan lalu lintas menjelang arus mudik Lebaran yang beredar luas bahwa itu merupakan video ...
Baca lebih lajut »
Arus Mudik, Jasa Marga Catatkan 312.000 Kendaraan Tinggalkan JabotabekJasa Marga mencatatkan sebanyak 312.755 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek hingga Sabtu (23/4/2022).
Baca lebih lajut »
Jasa Marga Klarifikasi Video Viral Kepadatan di Jalan Tol Bukan Akibat Arus Mudik | Ekonomi - Bisnis.comPT Jasa Marga (Persero) Tbk. menyampaikan video kepadatan di jalan tol yang viral baru-baru ini bahkan direkam jauh sebelum Ramadan dimulai.
Baca lebih lajut »