Meningkat 26 Persen dari VLL Normal, Ini Cerminan Tinggi Mobilitas Masyarakat di Liburan

Transportation Berita

Meningkat 26 Persen dari VLL Normal, Ini Cerminan Tinggi Mobilitas Masyarakat di Liburan
TrafficToll RoadHolidays
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 37%
  • Publisher: 68%

Tingginya mobilitas masyarakat selama liburan terlihat dari peningkatan kendaraan yang melintasi beberapa tol di Indonesia. Data menunjukkan peningkatan signifikan pada berbagai ruas tol, seperti Tol Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung, Tol Palembang-Prabumulih, Tol Bengkulu-Taba Penanjung dan lainnya.

"Meningkat 26 persen dari VLL Normal. Ini mencerminkan masih tingginya mobilitas masyarakat di periode liburan ini," ungkap Executive Vice President Sekretaris Hutama Karya Adjib Al Hakim dalam laporannya, Sabtu .

Rinciannya, kendaraan yang melintasi Tol Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung sejumlah 17.137 unit atau meningkat 26 persen, 13.485 kendaraan Tol Palembang-Prabumulih naik 8 persen, dan Tol Bengkulu-Taba Penanjung 1.756 kendaraan atau tumbuh 15 persen.Kemudian, kendaraan yang melintasi Tol Betung-Tempino-Jambi Seksi 3 5.743 kendaraan atau naik 27,31 persen, Tol Pekanbaru-XIII Koto Kampar 9.684 kendaraan atau tumbuh 32,3 persen, dan Tol Pekanbaru-Dumai 16.

Selanjutnya, kendaraan yang melintasi Tol Indrapura-Kisaran sebanyak 12.408 unit atau lebih tinggi 38 persen, Tol Kuala Tanjung-Tebing Tinggi-Parapat 35.523 kendaraan atau naik 28 persen, Tol Binjai-Tanjung Pura 10.711 kendaraan atau naik 31,96 persen, dan Tol Sigli-Banda Aceh 5.549 kendaraan atau meningkat 84 persen.Wacana Denda Damai untuk Koruptor Dihentikan

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Traffic Toll Road Holidays Mobility Indonesia

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Diskon Tarif Tol 10 Persen di Dua Ruas TolDiskon Tarif Tol 10 Persen di Dua Ruas TolATI memberikan diskon tarif tol sebesar 10 persen di dua ruas tol, yaitu Pekanbaru-Dumai dan Terbanggi Besar-Kayu Agung, selama tiga hari pada Desember 2024 dan Januari 2025. Diskon ini berlaku untuk semua golongan dengan jarak terjauh dan 24 jam dari pukul 05.00 WIB.
Baca lebih lajut »

Yolo Ine Dirujak Gegara Anggap Remeh Kenaikan PPN 12 Persen: Naik 1 Persen Aja Digoreng!Yolo Ine Dirujak Gegara Anggap Remeh Kenaikan PPN 12 Persen: Naik 1 Persen Aja Digoreng!Yolo Ine dirujak warganet karena menghitung PPN 11 persen ke 12 persen hanya naik 1 persen.
Baca lebih lajut »

Pembangunan Proyek Tol Baru Ditunda, Ikuti Instruk PresidenPembangunan Proyek Tol Baru Ditunda, Ikuti Instruk PresidenPresiden Prabowo Subianto menginstruksikan penundaan pembangunan beberapa proyek infrastruktur baru, termasuk proyek jalan tol. Meskipun begitu, proyek tol yang sudah memasuki tahap lelang seperti Tol Gilimanuk-Mengwi dan Tol Getaci tetap akan dilanjutkan. Sementara itu, beberapa proyek tol lain seperti Tol Puncak dan Tol Kulon Progo-Cilacap ditunda hingga ada instruksi lebih lanjut dari Presiden.
Baca lebih lajut »

Presiden Hentikan Pembangunan Tol Baru, Ini ProyeknyaPresiden Hentikan Pembangunan Tol Baru, Ini ProyeknyaPresiden Prabowo Subianto meminta penundaan pembangunan proyek infrastruktur baru seperti tol. Anggota Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Sony Sulaksono Wibowo mengatakan, proyek tol yang sudah dalam konstruksi atau studi kelayakan akan dilanjutkan. Namun, beberapa proyek baru seperti Tol Puncak dan ruas Tol Kulonprogo-Cilacap ditahan. Sementara itu, proyek Tol Gilimanuk-Mengwi dan Tol Getaci tetap berlanjut.
Baca lebih lajut »

Mobil Listrik Melintas di Tol Trans Jawa dan Sumatra Diprediksi Meningkat 3 Kali LipatMobil Listrik Melintas di Tol Trans Jawa dan Sumatra Diprediksi Meningkat 3 Kali LipatKapasitas SPKLU PLN yang berada di sepanjang ruas tol telah ditingkatkan sebanyak 8 kali lipat
Baca lebih lajut »

Impor Mobil Listrik Meningkat 347 Persen, China Dominasi Pangsa Pasar IndonesiaImpor Mobil Listrik Meningkat 347 Persen, China Dominasi Pangsa Pasar IndonesiaSejak bergulir pada April 2023, program subsidi kendaraan listrik telah memberikan manfaat besar bagi sejumlah jenama mobil listrik, terutama dari China.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 07:42:30