Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengapresiasi inisiatif Gojek memberi bantuan kepada para mitranya senilai Rp 25 miliar.
memberi bantuan kepada para mitranya senilai Rp 25 miliar di tengah pandemi Covid-19. Diperlukan semangat kolaborasi dan bahu-membahu untuk mengatasinya dampak pandemi.
Menhub berharap, inisiatif yang dilakukan Gojek ini turut menginspirasi pelaku industri serta seluruh lapisan masyarakat lainnya. “Bantuan belanja sembako yang didapat mitra pengemudi ini tidak hanya akan membantu satu pihak yaitu pengemudi sendiri, tetapi aktivitas ekonomi, tentu akan turut membantu pihak lain seperti misalnya, sektor UMKM dan sektor informal lainnya,” ujar Menhub.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Gojek Berikan Bantuan Belanja Sembako Rp 25 M ke Ratusan Ribu Mitra DriverGojek menggelontorkan bantuan belanja sembako senilai Rp 25 miliar yang disalurkan secara non-tunai ke ratusan ribu mitra driver di seluruh Indonesia. TempoBisnis
Baca lebih lajut »
Gojek Berikan Bantuan Belanja Sembako Rp 25 M ke Ratusan Ribu Mitra DriverGojek menggelontorkan bantuan belanja sembako senilai Rp 25 miliar yang disalurkan secara non-tunai ke ratusan ribu mitra driver di seluruh Indonesia. TempoBisnis
Baca lebih lajut »
BPJS Watch Nilai Pekerja Informal Berhak Dapat Bantuan Subsidi GajiBPJS Watch mengatakan bantuan subsidi gaji harusnya juga menyasar pekerja informal yang terdampak pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
Puan Maharani Minta Pemerintah Cepat Cairkan Bantuan untuk Para PekerjaPuan Maharani meminta pemerintah mempercepat pencairan bantuan untuk para pekerja terdampak pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
Apresiasi Pahlawan Olimpiade 2020, Shopee Beri Rp 1 Miliar dan Gratis Ongkir untuk Seluruh KontingenShopee sambut 77 pahlawan Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020 dengan total apresiasi sebesar Rp 1 miliar.
Baca lebih lajut »